MotoGP
Marco Bezzecchi Cerita Rahasia Sukses Raih Best Rookie in Class MotoGP 2022
Marco Bezzecchi menceritakan rahasia kesuksesan dirinya meraih gelar Best Rookie in Class MotoGP 2022.
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Marco Bezzecchi menceritakan rahasia kesuksesan dirinya meraih gelar Best Rookie in Class MotoGP 2022.
Pebalap Ducati Mooney VR46 Racing Team dinobatkan sebagai “Rookie of the Year”.
Ducati Mooney VR46 Racing telah berkembang sebagai sebuah tim.
Ducati Mooney VR46 Racing Team telah membuat langkah maju yang besar sepanjang musim ini.
Pada akhirnya tim cukup kompetitif dan mendapatkan hasil yang sangat solid.
• Kalender 2023 MotoGP, Luca Marini Siap Hadapi Musim Depan dengan Motor Ducati GP22
Anak didik VR46 menunjukkan mereka adalah tim rookie di MotoGP dalam segala hal.
Banyak orang berasal dari Moto2, sementara yang lain memiliki peran berbeda hingga tahun lalu.
Misalnya seperti kepala kru Marco Bezzecchi yakni Matteo Flamigni.
Orang-orang itu membuat Marco Bezzecchi terkesan karena mereka berkembang dalam waktu yang sangat singkat.
Inilah rahasia Ducati Mooney VR46 Racing Team.
Mereka berhasil mengambil langkah di depan dan memberi dukungan serta motor yang Marco Bezzecchi butuhkan.
Mereka melakukan pekerjaan yang sangat bagus, dan kru Luca Marini juga luar biasa.
Apalagi dengan podium di Dutch TT yang diraih.
Sejak saat itu Marco Bezzecchi mulai berusaha lebih keras untuk dapat mengalami lebih banyak hari seperti ini bersama dengan tim.
Marco Bezzecchi
MotoGP
rahasia
cerita
Best Rookie in Class
Rookie of the Year
2022
Pebalap
Ducati
Mooney VR46 Racing Team
Valentino Rossi
Daftar Pebalap MotoGP Masih Aktif dengan Kemenangan Terbanyak, Marc Marquez Nomor Berapa? |
![]() |
---|
Mengapa Motor MotoGP Ducati Disebut Desmosedici? Apa Arti Ducati Desmosedici? |
![]() |
---|
Kapan MotoGP Spanyol 2023 di Sirkuit Catalunya Barcelona? Catat Jadwal MotoGP Spanyol 2023 |
![]() |
---|
Siapa Saja Pebalap Honda yang Juara MotoGP? Marc Marquez Terbanyak |
![]() |
---|
Jadwal Tes Pramusim 2023 MotoGP Tanpa Penonton dan Jurnalis, Mengapa? |
![]() |
---|