Info Stimulus
Cara Pindah Kelas BPJS Kesehatan Kepesertaan Non PBI Agustus 2022, Langsung Dari Kantor BPJS !
Tujuan BPJS PBI adalah untuk membantu masyarakat kurag mampu agar bisa mendapatkan layanan dan perlindungan, serta fasilitas kesehatan yang baik.
Penulis: Eka Riztha Pratama | Editor: Eka Riztha Pratama
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Badan penyelenggara jaminan sosial memberikan kesempatan kepada siapa saja yang ingin bergabung dalam kepesertaannya di BPJS Kesehatan.
Setiap orang bisa memilih untuk mendapatkan fasilitas dan kategori kepesertaan di  BPJS, terdapat dua kategori yang pertama BPJS Kesehatan yang dibayarkan secara mandiri dan yang kepesertaanya bersifat PBI atau menjadi tanggungan negara.
Jika terdaftar sebagai pendaftar non PBI artinya sesorang akan diwajibkan membayar sendiri iurannya setiap bulan.
Iuran perbulannya akan dihitung berdasarkan kelas yang dipilih, ada kelas satu, kelas dua dan kelas tiga.
Tentu saja dengan perbedaan kelas tersebut tingkatan iuran perbulannya juga berbeda-beda.
Tidak hanya itu perbedaan juga akan berpengaruh terhadap fasilitas kesehatan yang akan diterima dari peserta.
Sedangkan jika kepesertaan yang sifatnya PBI maka seluruh iurannya ditanggung oleh pemerintah melalui dinas sosial.
Tujuan BPJS PBI adalah untuk membantu masyarakat kurag mampu agar bisa mendapatkan layanan dan perlindungan, serta fasilitas kesehatan yang baik.
Lantas, Bagaimana jika masyarakat yang dengan kepesertan BPJS Kesehatan secara mandiri ingin mengurus pindah kategori ke Sistem Kategori PBI yang iuran perbulannya dibayar oleh pemerintah ?
• Berobat Pakai BPJS Kesehatan di Luar Domisili, Simak Caranya Disini !
Ketentuan Untuk Pindah Kepesertaan BPJS
* Peserta PBI merupakan warga miskin maupun bisa dikatakan kurang mampu.
* Memiliki luas lantai bangunan tempat tinggal kurang dari 8 meter persegi.
* Memiliki lantai tempat tinggal terbuat dari tanah, bambu atau kayu.
* Memiliki dinding tempat tinggal dari bambu, rumbia, kayu.
Kartu Prakerja 2023 Gelombang 48 Segera Berlangsung, Cek Cara Daftar dan Syarat Prakerja Triwulan I |
![]() |
---|
BPJS Kesehatan PBI Berkontribusi Untuk Pencairan 4 Bansos Ini, Apa Sajakah? |
![]() |
---|
Bansos Pendidikan Program PKH Cair Berapa Tahapan 2023? Cek Daftar Penerimanya Secara Online Disini! |
![]() |
---|
Selain Terdata DTKS Kemensos, Ini Kriteria Penerima Bansos Permakanan Bagi Lansia 2023! |
![]() |
---|
Apakah BPJS Kesehatan Jadi Syarat Menerima Bansos 2023? Simak Penjelesan Selengkapnya Disini! |
![]() |
---|