Ramadhan Kareem
Catat, 5 Hal Ini Bisa Batalkan Puasa Ramadan
jika seseorang mabuk dan pingsan sampai seharian penuh, maka hal itu juga membatalkan puasa.
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID-Jelang bulan puasa Ramadan 2022, ternyata ada
beberapa hal yang bisa membatalkan puasa dan harus kita ingat.
Puasa merupakan kegiatan menahan diri dari makan, minum dan hawa nafsu.
Setelah kita mengetahui apa saja penyebab batalnya puasa, kita bisa menjalani Ramadan 2022 lebih khusyuk.
Nah berikut ini, ada 5 hal yang dapat membatalkan puasa yang kerap dianggap sepele.
• Tak Hanya Sekadar Menahan Diri, Ini Dia Hikmah dan Keutamaan Puasa Ramadan
1. Nifas
Seperti yang diketahui, bagi perempuan yang baru saja melahirkan, pasti mereka akan mengeluarkan darah nifas.
Keluarnya darah ini termasuk penyebab puasa menjadi batal.
Sama halnya dengan batalnya puasa akibat haid, bagi para perempuan yang mengeluarkan darah nifas bisa mengqadha puasa sebagai gantinya.
2. Mabuk dan Pingsan
Jika seseorang dengan sengaja melakukan tindakan yang dapat membuat mabuk dan pingsan, maka hal itu dapat membatalkan puasa.
Contohnya, mencium sesuatu yang membuatnya mabuk atau pingsan..
Namun, meski tidak sengaja, jika seseorang mabuk dan pingsan sampai seharian penuh, maka hal itu juga membatalkan puasa.
Kecuali jika orang tersebut mabuk atau pingsan sesaat dan tidak sengaja maka puasanya masih bisa dilanjutkan.
• Bikin Susu Kurma Almond, Cocok Jadi Ide Jualan Bulan Ramadan
3. Haid atau Menstruasi
Haid atau menstruasi bagi kam perempuan merupakan satu penyebab batalnya puasa.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/puasa-ramadhan-1443-h.jpg)