Olimpiade Tokyo

Juara Olimpiade Tokyo 2020 Voli Putri Amerika Serikat vs Brasil, Live Hasil Final Voli Putri

Brasil akan bertemu dengan Amerika serika di babak Final bertarung untuk medali emas.

Penulis: Madrosid | Editor: Madrosid
Tribunnewmaker
Pemain voli putri Brasil saat bertemu Korea Selatan, Brasil akan bertemu Amerika Serikat di babak Final medali emas 

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Memasuki babak final voli putri Olimpiade Tokyo 2020 berikut susunan dan peserta final memperebutkan emas dan perunggu.

Babak final akan digelar pada hari Minggu 8 Agustus 2021.

Seluruh peserta pada semifinal sebelumnya akan bertarung pada babak final.

Hanya saja dua peserta akan bertarung memperebutkan medali emas sedangkan dua tim lainnya memperebutkan medali perunggu.

Brasil akan bertemu dengan Amerika serika di babak Final bertarung untuk medali emas.

Kores Selatan dan Serbia sebagai tim yang kalah di semifinal akan bertarung memperebutkan perunggu.

Pertandingan utama pada babak final ini adalah Brasil vs Amerika Serikat, kedua tim memiliki komposisi pemain terbaik.

Sehingga akan menampik pertandingan yang seru.

Korea Selatan vs Serbia juga memiliki pemain yang cukup terkenal sehingga mereka mampu hingga ke partai puncak.

Pertandingan final voli putri ini dapat disaksikan seara live streaming Vidio.com serta tv nasional TVRI dan di tv swasta Indosiar dan SCTV.

( update info olimpiade tokyo )

Hasil Akhir Bola Voli Putra Olimpiade Tokyo Argentina vs Brasil, Argentina Raih Medali Perunggu

Susunan Pemain Voli Putri Korea Selatan dan Brasil

Amerika Serikat
----------
Foluke Akinradewo
Jordan Larson
Micha Hancock
Kimberly Hill
Kelsey Robinson
Michelle Bartsch-Hackley
Andrea Drews
Chiaka Ogbogu
Haleigh Washington
Justine Wong-Orantes
Jordyn Poulter
Jordan Thompson

Brasil
----------
Carol Gattaz
Camila Brait
Natália Pereira
Tandara Caixeta
Gabriela Guimaraes
Fernanda Rodrigues
Ana Carolina da Silva
Roberta Ratzke
Ana Beatriz Corrêa
Rosamaria Montibeller
Macris Carneiro
Ana Cristina Souza

Korea Selatan
----------
Kim Yeon-koung
Kim Hee-jin
Pyo Seung-ju
Yang Hyojin
Yeum Hye-seon
Park Jeong-ah
Oh Ji-young
Lee So-young
Kim Suji
Ahn Hye-jin
Park Eun-jin
Jeong Ji-yun

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved