Liga Champions
Barcelona Tersingkir dari Liga Champion 2020-2021 Sekalipun Menang 3-0 Lawan PSG! Live SCTV Kamis
Oleh karena itu, Koeman kemungkinan akan kembali mengandalkan trio Oscar Mingueza, Clement Lenglet, dan Samuel Umtiti di lini belakang.
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Barcelona menghadapi situasi yang sangat sulit pada lanjutan Liga Champions 2020-2021.
Menghadapi tuan rumah Paris Saint-Germain (PSG) pada leg 2 babak 16 besar, Lionel Messi dkk harus menang empat gol tanpa balas untuk lolos babak delapan besar.
Andai kata Barcelona menang tiga gol tanpa balas, tetap saja mereka tersingkir.
Karena pada laga leg 1, PSG menang 4-1 di Camp Nou.
PSG menjamu Barcelona di Stadion Parc des Princes, Kamis 11 Maret 2021 mulai pukul 03.00 WIB.
Pertandingan ini disiarkan langsung SCTV Sports, link live streaming tersedia di artikel ini.
Baca juga: PREDIKSI Skor PSG Vs Barcelona Champions League Fixtures Leg 2, Cek H2H PSG Vs Barcelona | SCTV Live
Baca juga: Liverpool Lolos Perempat Final Liga Champion dengan Syarat Cukup Imbang Kontra Leipzig! Klopp Pasrah
Hasil Babak 16 besar Liga Champions 2020-2021:
Hasil Juventus vs FC Porto (1-2 dan 3-2, Agg 4-4)
* Pencetak Gol Juventus: Federico Chiesa (49 , 63 ) dan Adrien Rabiot (117 )
* Pencetak Gol FC Porto : Sérgio Oliveira (19 PEN, 115 )
* Kartu Merah FC Porto : Mehdi Taremi (54 )
Hasil Dortmund vs Sevilla (3-2 dan 2-2, Agg 5-4)
* Pencetak Gol Dortmund : Erling Haaland (35 , 54 PEN)
* Pencetak Gol Sevilla : Youssef En-Nesyri (68 PEN, 90+6 )
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/sg-vs-barcelona-live-sctv-kamis-11-maret-2021.jpg)