Sensus Penduduk 2020 Dimulai 1 September Besok, Begini Mekanisme Pengumpulan Data di Rumah Warga
Dari sensus penduduk online, tercatat 51,36 juta penduduk telah berpartisipasi atau sekitar 19 persen dari total penduduk di Indonesia.
Editor:
Nasaruddin
"Tetapi, BPS menjamin telah melakukan berbagai mitigasi risiko untuk meminimalisir risikonya. BPS akan tetap akan melakukan post enumeration survey di bulan Oktober dan November," kata Suhariyanto.
BPS juga mengimbau kepada masyarakat untuk tidak perlu khawatir menerima petugas sensus di rumah dan memberikan informasi yang jujur dan benar
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Dimulai Besok, Ini Protokol dan Mekanisme Sensus Penduduk 2020"
Penulis : Vina Fadhrotul Mukaromah
Editor : Inggried Dwi Wedhaswary
Halaman 3 dari 3
Tags