Tips dan Trik Saat Melakukan Webinar atau Wawancara Secara Online Biar Tampak Ok & Menarik!

Sebab, dalam komunikasi virtual seakan-akan pembicara bertutur dengan benda mati seperti laptop atau komputer.

Editor: Syahroni
TRIBUN FILE
Suasana Webinar "Cara Aman Perempuan Bermedia Sosial" yang digagas PPMN yang menggandeng Jurnalis Perempuan Khatulistiwa (JPK)/Tips dan Trik Saat Melakukan Webinar atau Wawancara Secara Online Biar Tampak Ok! 

Momen ini pun jadi kesempatan mahasiswa asal Kendari, Sulawesi Tenggara, Muhammad Noor Alim untuk bertanya.

“Saat presentasi, saya sedikit bermasalah dengan vokal, yaitu cadel.

Bagaimana caranya agar saya tetap percaya diri, ya?” tanya Muhammad kepada Rosi.

Rosi yang memiliki segudang pengalaman di bidang komunikasi pun menyarankan Muhammad untuk melafalkan huruf A, I, U, E, dan O sebelum berbicara di depan umum.

“Harus rileks, ucapkan dengan lantang sambil membuka mulut mengikuti huruf yang disebut. Saat berbicara, panjangkan lidah. Jangan terlalu sering berpikir kalau Anda jelek jika berbicara. Harus yakin dan banyak belajar,” saran Rosi.

Dengan demikian, menurut Rosi, komunikasi virtual tidak lagi menjadi tantangan, melainkan peluang untuk bisa dimanfaatkan meraih impian.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Bagian Penting Saat Berkomunikasi Virtual, Salah Satunya Selalu Tatap Kamera!

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved