SOAL TVRI Tanggal 21 April 2020 Kelas 4 6 | Simak Live Streaming TVRI Belajar di Rumah Rabu (22/4)

Seperti biasa, setelah program ditayangkan, beberapa tayangan yang ditampilkan bisa menjadi soal tanya jawab bagi para pelajar.

Penulis: Ishak | Editor: Ishak
TVRI
SOAL TVRI Tanggal 21 April 2020 Kelas 4 6, Simak Tayangan Live Streaming TVRI Edisi Rabu (22/4) Ini / Ilustrasi TVRI 

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Program Belajar dari Rumah yang digagas Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) dan tayang di TVRI bisa jadi alternatif bagi para pelajar untuk bisa tetap mendapat asupan materi pendidikan di tengah pandemi Covid-19. 

Mulai dari jenjang pendidikan anak usia dini alias PAUD, pelajar Sekolah Dasar (SD), SMP, hingga SMA Sederajat. 

Tayangan inipun akan kembali dihadirkan pada Rabu (22/04/2020). 

Seperti biasa, setelah program ditayangkan, beberapa tayangan yang ditampilkan bisa menjadi soal tanya jawab bagi para pelajar. 

Belajar di TVRI Rabu 22 April 2020 Catat Materi dan Pertanyaan SD SMP SMA! Jalan Sesama: Hari Momon

Termasuk juga tayangan program edukasi Belajar dari Rumah TVRI yang akan tayang pada Rabu (22/04/2020).

Terutama untuk pelajar kelas 4 sampai 6 SD, pelajar SMP dan juga SMA. 

Soal-soal itu bisa diketahui jawabannya dengan menyaksikan tayangan Belajar di Rumah TVRI tersebut. 

Sesuai jenjang pendidikan masing-masing. 

Materi dan Soal Lengkap Belajar di TVRI Kamis 23 April SD 1-3 Matematika Pak Ridwan, 4-6 SMP dan SMA

Berikut jadwal tayangan Belajar di Rumah TVRI edisi Rabu (22/04/2020), dikutip dari laman akun Instagram Official TVRI: 

  1. 08.00 s/d 08.30 WIB, Jalan Sesama (PAUD Sederajat)
  2. 08.30 s/d 09.00 WIB, SAHABAT PELANGI: Puisi Nisa Juara (SD kelas 1-3)
  3. 09.00 s/d 09.30 WIB, SEJARAH dan BUDAYA MALUKU(SD Kels 4-6) 
  4. 09.30 s/d 10.00 WIB, Pelangi Nusantara : Tradisi Lenggang Nyai (SMP Sederajat)
  5. 10.00 s/d 10.30 WIB, Negeriku Maritim: Potensi Sumber Daya Alam
  6. 10.30 s/d 11.00 WIB, Sahabat Keluarga : Menanamkan Nilai-nilai Pada Anak (Parenting)
  7. 21.30 s/d 23.00 WIB, FILM Nasional: Garasi

Mana tayangan favorit Anda?, siap-siap juga menonton dan menjawab soal-soalnya.

Selamat menyaksikan. 

Disiarkan Secara Live, Saksikan Tayangan Belajar Bersama TVRI di Link Live Streaming Berikut

Anda bisa punya beberapa pilihan jika ingin menyaksikan tayangan program Belajar dari Rumah TVRI ini. 

Pertama, tentunya dengan menonton di televisi lewat kanal-kanal siaran TVRI. 

 STREAMING TVRI Belajar dari Rumah Selasa 21 April, SMP Mantul Matematika dan Kelas 1-3 Ukur Panjang

Selain itu, Anda juga bisa menonton dan menyaksikan berbagai acara tersebut dengan mengakses kanal live streaming. 

Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved