REKAP Lengkap Materi & Soal Belajar dari Rumah TVRI untuk SD Kelas 1-3 & 4-6, Selasa 21 April 2020

Program Belajar dari Rumah di TVRI memasuki hari kedua pada pekan kedua, pada Selasa, 21 April 2020

Penulis: Muhammad Firdaus | Editor: Muhammad Firdaus
TVRI
REKAP Lengkap Materi & Soal Belajar dari Rumah TVRI untuk SD Kelas 1-3 & 4-6, Selasa 21 April 2020. 

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID – Program Belajar dari Rumah di TVRI memasuki hari kedua pada pekan kedua, pada Selasa, 21 April 2020.

Untuk materi SD kelas 1-3 akan ditayangkan dengan teman ‘Mengukur Panjang’.

Tayangan untuk kelas 1-3 akan dimulai pukul 08.30-09.00 WIB.

Sedanhkan, materi pelajaran yang akan ditayangkan untuk SD kelas 4,5 dan 6 tentang sains.

Tema materi untuk kelas 4-6 SD kali ini yaitu berkaitan dengan Makhluk Hidup dan Lingkungannya.

Adapun tayangannya akan berlangsung mulai pukul 09.00-09.30 WIB.

Berikut rangkuman setiap materi yang disampaikan dan soal atau pertanyaannya.

Jadwal Selasa, 21 April 2020.

Materi kelas 1-3 sekolah dasar.

* Khan Academy: Mengukur Panjang

Dalam materi ini, bagaimana anal-anak memahami bagaimana menggunakan satuan tidak baku dengan membilang banyaknya benda dalam kelompok puluhan dan satuan.

* Soal atau pertanyaannya adalah:

- Untuk kelas 1-3: Ukurlah panjang meja di rumahmu. Pertama, ukur menggunakan penggaris. Kemudian, ukur menggunakan jengkal tangan. Bandingkan kedua hasil pengukuran tersebut?

- Untuk kelas 2 dan 3: Panjang tongkat A adalah 80 cm. Panjang tongkat B adalah 65 cm. Tongkat mana yang lebih panjang? Berapa kelebihan panjangnya?

- Untuk kelas 3: Ibu ingin menyusun beberapa meja di dinding sepanjang 9 meter. Jika panjang masing-masing meja 2 meter, berapa meja yang bisa disusun sepanjang dinding?

Materi kelas 4-6 sekolah dasar.

Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved