K Pop

MAMAMOO Salip (G)I-DLE dan BLACKPINK Puncaki Daftar Girl Grup K-Pop Terpopuler Desember Ini

MAMAMOO naik ke puncak daftar bulan ini setelah menikmati peningkatan indeks reputasi brand mereka yang sebesar 67,60 persen.

Penulis: Dhita Mutiasari | Editor: Dhita Mutiasari
Instagram/ @mamamoo_official
MAMAMOO Salip (G)I-DLE dan BLACKPINK Puncaki Daftar Girl Grup K-Pop Terpopuler Desember Ini 

21. fromis_9

22. LOONA

23. FIESTAR

24. Girl’s Day

25. IZ*ONE

26. EXID

27. LABOUM

28. EVERGLOW

29. Weki Meki

30. Brown Eyed Girls

Daftar Peringkat Girl Grup K-Pop November

Dengan adanya MAMAMOO di puncak daftar bulan Desember ini, maka MAMaMOO menggeser posisi (G) I-DLE di urutan puncak Girl Grup K-Pop terpopuler bulan November lalu. 

Setelah Institut Penelitian Bisnis Korea telah mengungkapkan peringkat reputasi brand bulan ini untuk girl grup.

Pemeringkatan ditentukan melalui analisis partisipasi konsumen, liputan media, interaksi, dan indeks komunitas dari berbagai kelompok perempuan, menggunakan data besar yang dikumpulkan dari 10 Oktober hingga 9 November.

(G) I-DLE mempertahankan posisi mereka di bagian atas daftar untuk bulan kedua berturut-turut, mencetak total indeks reputasi brand 9,178.585 untuk November.

Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved