Bekantan Terancam Punah, Pemkab Kubu Raya Siap Kawal Konservasi

workshop membangun manajemen konservasi bekantan melalui pendekatan best management practices (BMP) dinilai sangat strategis

Editor: Didit Widodo
istimewa
BEKANTAN - Populasi dan habibat bekantan (Nasalis larvatus) di Lanskap Kubu, Kubu Raya, Kalbar Foto: Dok WWF-Indonesia 

"Pemerintah bersama penggiat, pemegang konsesi serta pihak lain. Saling bersinergi, karena inikan satu di antara populasi di Kubu Raya bahkan kita jadikan maskot, selain magrove," ungkap Muda.

Muda memastikan Lanskap Kubu akan tetap terjaga. Mengingat ada sumber potensi wisata desa yang mengedukasi masyarakat dapat dikembangkan.

"Kalau dari pemerintah sendiri, tinggal membentuk regulasi yang mengarah ke perspektif konservasi desa. Kita juga akan melibatkan masyarakat desa," jelas Muda.

Selanjutnya, Muda menegaskan,seperti apa pun model BMP dan SOP-nya. Pemerintah akan berusaha ikut dinamika yang berkembang supaya dapat searah dan sejalan menjaga populasi bekantan di Kubu Raya.

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved