Prakiraan Cuaca
Hari Ini, Cuaca Kayong Utara Diperkirakan Berawan
Menurut BMKG, suhu udara di wilayah Kayong Utara dan Ketapang saat ini berada di kisaran 23-34° C dengan kelembapan 60-95 persen.
Penulis: Faiz Iqbal Maulid | Editor: Jamadin
Hari Ini, Cuaca Kayong Utara Diperkirakan Berawan
KAYONG UTARA - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi cuaca di wilayah Kayong Utara berawan pada Rabu (24/7/2019) siang.
Sementara, cuaca cerah berawan diperkirakan akan menyelimuti wilayah Ketapang.
Menurut BMKG, suhu udara di wilayah Kayong Utara dan Ketapang saat ini berada di kisaran 23-34° C dengan kelembapan 60-95 persen.
Baca: Aparat Desa Sungai Deras Sambut Baik Mahasiswa KKL 2019
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/peringatan-dini-bmkg-untuk-wilayah-kalbar-di-hari-pencoblosan-rabu-17-april-2019.jpg)