Kapolda Kalbar Kembali Berganti, Ternyata Sosok yang Menggantikan Tak Asing, Siapa Dia?

Satu diantaranya adalah Kapolda Kalbar yang sekarang, Irjen Pol Erwin Triwanto.

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ FILE
Kapolda Kalbar Irjen Pol Erwin Triwanto 

Laporan Wartawan Tribun Pontianak, Ridho Panji Pradana

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, PONTIANAK - Jabatan Kapolda Kalbar kembali mengalami pergantian. Irjen Pol Erwin Triwanto yang belum lama memimpin harus digantikan.

Hal ini diketahui berdasarkan surat telegram Kapolri yang beredar digrup-grup Whatsapp.

Berdasarkan surat telegram Kapolri, ST/2750/XI/2017 tanggal 16/11/2017, ada sejumlah nama perwira dan jenderal yang mengalami mutasi.

(Baca: Kepala Seorang Pria Pecah Terhimpit Bak Dum Truck Saat Bekerja, Isi Keluar Bikin Merinding! )

Satu di antaranya adalah Kapolda Kalbar yang sekarang, Irjen Pol Erwin Triwanto.

Irjen Pol Erwin Triwanto akan digantikan oleh Brigjen Pol Didi Haryono yang adalah Wakapolda Kepri.

Telegram
Telegram Kapolri

Sedangkan Irjen Pol Erwin Triwanto akan dimutasi sebagai analis kebijakan utama bidang akpol lemdiklat Polri.

Lalu siapakah sosok Brigjen Pol Didi Haryono?.

Brigjen Didi Haryono
Brigjen Didi Haryono (Istimewa)

Polisi berpangkat bintang satu ini adalahseorang perwira tinggi Polri yang sejak 23 September 2016 mengemban amanat sebagai Wakapolda Kepri. 

Ia pun tak asing untuk Polda Kalbar, karena pernah menjabat sebagai Irwasda Polda Kalbar bahkan juga sebagai Kabid Humas Polda Kalbar.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved