TOPIK
Pameran Ekonomi Kreatif 2016
-
Harapannya kedepan digelar kembali pameran seperti ini. Tetap ikut karena kami kebetulan di Kota Pontianak.
-
Saat ini tinggal bagaimana pelaku usaha memanfaatkan berbagai fasilitas yang kami sediakan.
-
Kegiatan pameran ini sangat bermanfaat bagi kami, karena kami dapat mempromosikan buku-buku dari penulis-penulis asli Kalbar
-
Lukisan ini menceritakan tentang suasana suatu pagi di Sungai Bagak, Desa Bagaksawah, Nyarungkop, Singkawang Timur.
-
Jualan kue pun kita biayai, ada dana bergulir tanpa adanya bunga
-
Jangan identikan start up sebagai membangun sebuah teknologi baru yang keren sehingga kamu hanya akan fokus kepada teknologi,
-
Patung ini menampilkan ikan julung-julung dan ikan buntal yang posisinya terlentang sekarat di atas sampan.
-
Dari 15 jenis tersebut, untuk di Landak mulai berkembang empat jenis, yakni kerajinan, fashion, musik dan kuliner
-
Harapannya sering diadakan, tertarik dengan kerajinan karena hasil kerajinan tangan lebih berkualitas.
-
Ia menjamin semua produk yang ia jual berkualitas, anti rayap dan bisa bertahan hingga ratusan tahun.
-
Satu di antara upaya itu, diwujudkan dalam bentuk kemudahan pengurusan izin usaha bagi UKM di kota ini.
-
Hal terpenting lainnya, industri kreatif adalah industri yang paling cocok untuk negara berkembang.
-
Pameran ini menjadi suatu harapan baru bahwa pemerintah konsen dengan pengembangan Industri Kreatif di Pontianak khususnya ini
-
Harga produk tersebut bervariatif dengan kisaran harga mulai Rp 100 hingga Rp 150 ribu.
-
Pengunjung juga menuliskan hastaq pameran ekonomi kreatif Pontianak 2016
-
Itulah 5 stan yang wajib anda kunjungi, masing-masing menawarkan hasil karya kreatif tersendiri.
-
Keyakinan ini berdasarkan pada tingginya potensi ekonomi kreatif yang telah digarap para pelaku sektor industri di kota Khatulistiwa itu
-
Teman-teman biasanya banyak yang sering mengeluh soal modal (finansial). Padahal, apapun yang kita miliki, semuanya bisa menjadi modal
-
Setidaknya, ada tiga unsur pendukung ekonomi kreatif yang dihadirkan dalam bincang-bincang ini.
-
Berbagai kemudahan dan pengembangan dari pemerintah kata Junaidi tentu saja akan menjadi peluang.
-
Sebagai contoh, ia menceritakan bagaimana pihaknya menjadi konsultan digital pada satu perusahaan distributor semen di Kalbar
-
Talk Show Tribun on Focus yang mengangkat tema Digitalisasi Dorong Usaha Ekonomi Kreatif Lebih Berdaya Asing digelar di PCC
-
Dua tahun belakangan, komunitas Lip Art Pontianak, menghimpun anak-anak muda kota Khatulistiwa ini, saling unjuk karya kreatif.
-
Rangkaian acara lainnya pada jam 13.00 WIB adalah kompetisi drumband.
-
Memanfaatkan akar kayu sisa perambahan hutan, perusahaan itu kini bahkan sukses rambah pasar internasional, khususnya negeri jiran Malaysia.
-
Ari Borneo mengaku ia memang lebih focus ke fashion. Ia pun mengaku di sanggar senantiasa mengangkat khazanah budaya seperti kain songket.
-
Selain itu, ia meminta, pemerintah juga turut andil dalam upaya mengenalkan produk ekraf ke publik.
-
Contoh sederhana itu packaging (pengemasan). Kalau UMKM (Usaha Mikro Kecil Menengah), khususnya produk ekraf mau maju
-
Seorang pengrajin sedang menenun Kain corak insang, kain khas kota Pontianak, di stan BDC Zamrud Khatulistiwa pada Pameran Ekonomi kreatif
-
Di stan ini berbagai macam batik berbentuk pakaian dijual seperti baju anak-anak, pria, wanita dan juga celana batik.