TOPIK
Liga Spanyol
-
Hasil Pertandingan Liga Spanyol Tadi Malam, Barcelona Raih Poin Penuh Menang Tipis Atas Girona
Dua pemain itu sama-sama turun dari bangku cadangan dan berperan besar membawa Barcelona meraih poin penuh.
-
Barcelona Secara Resmi Umumkan Perpanjangan Kontrak Terhadap Pemain Belakang Mereka Marcos Alonso
Bek Spanyol tersebut didatangkan oleh Barcelona pada September 2022 lalu. Ia diangkut secara gratis dari Chelsea.
-
UPDATE Prediksi Girona vs Barcelona, Kemenangan Jadi Wajib Bagi Barca Amankan Posisi Puncak
Bagi El Barca julukan Barcelona, kemenangan adalah target mutlak, sebab kemenangan akan membuat posisi mereka di puncak tetap aman.
-
UPDATE Prediksi Real Madrid vs Real Sociedad, Peluang El Real Raih Poin Penuh Terbuka Lebar
Madrid yang saat ini tertinggal tiga poin di belakang Barcelona dan unggul tiga poin di atas Sociedad, pasti sangat berhasrat untuk menang.
-
Real Madrid Siap Lepas Pemain Muda Andalan Mereka, Demi Persaingan Mendapatkan Jasa Jude Bellingham
Sebelumnya diketahui, bahwa ada persaingan ketat untuk mendapatkan Jude Bellingham, sehingga membuat Real Madrid melakukan pengorbanan besar.
-
Lionel Messi Disebut Sulit Jika Ingin Kembali ke Barcelona, Hubungan Dengan Petinggi Club Tidak Baik
Setelah Lionel Messi bergabung dengan Les Parisiens, Barcelona ternyata masih ngebet untuk memulangkan La Pulga.
-
UPDATE Top Skor, Hasil Pertandingan, Jadwal, dan Klasemen Liga Spanyol Pekan ke 18
Barcelona masih perkasa di puncak klasemen La Liga dengan koleksi 44 poin. Sementara Los Blancos mengikuti di bawahnya dengan torehan 41 angka.
-
Jadwal Lengkap Pertandingan Liga Spanyol Pekan ke 19, Laga Seru Ada Girona Yang Menantang Barcelona
Dimana Barcelona akan menantang tuan rumah Girona di Estadi Municipal de Montilivi pada Sabtu 28 Januari 2023.
-
Dani Alves Dapat Dua Kerugian Atas Tuduhan Pelecehan Terhadap Wanita di Barcelona
Wanita itu menuduh Dani Alves telah menyentuhnya secara tidak pantas tanpa persetujuan di toilet klub malam.
-
Usai Kepergian Memphis Depay, Barcelona Dilarang Membeli Pemain Pada Bursa Transfer Musim Dingin Ini
Dengan tersisa satu minggu pada bursa transfer musim dingin, Barcelona tidak berbuat banyak dan hanya menjual Memphis Depay ke Atletico Madrid.
-
Dani Alves Masuk Penjara dan Dipecat Dari Klubnya, Xavi Hernandez Prihatin dan Terkejut
Bek kanan asal Brasil itu harus mendekam di penjara karena sedang menjalani pemeriksaan kasus pelecehan seksual.
-
Carlo Ancelotti Isyaratkan Luka Modric dan Toni Kross Bukan Pemain Abadi Bagi Real Madrid
Seperti diketahui selama ini, nama-nama seperti Toni Kroos dan Luka Modric kerap dianggap abadi dan tidak terganti.
-
UPDATE Klasemen Liga Spanyol Pekan 18, Real Madrid Terus Tempel Barcelona di Peringkat Pertama
Tambahan tiga poin membuat Madrid tetap berada di peringkat kedua dengan 41 poin. Sementara Bilbao tertahan di peringkat ke-8 dengan 26 poin.
-
Pelatih Barcelona Ungkap Alasan Memphis Depay Hengkang ke Atletico Madrid
Kemudian pelatih Barcelona, Xavi Hernandez membongkar alasan Memphis Depay meninggalkan Camp Nou.
-
Dani Alves Mantan Pemain Bercelona Resmi Ditangkap Polisi, Sempat Diduga Melakukan Pelecehan
Pemain berusia 39 tahun itu diduga melakukan tindakan asusila tersebut di sebuah klub malam bernama Sutton.
-
Resmi, Memphis Depay Akhirnya Pindah Dari Barcelona Dikontrak Atletico Madrid 2 Setengah Tahun
Atletico Madrid mengumumkan striker berusia 28 tahun ini dikontrak selama dua setengah tahun.
-
Prediksi Pertandingan Athletic Bilbao vs Real Madrid Pekan ke 18 La Liga 2022/2023
Madrid saat ini tertinggal tiga poin di belakang pemimpin klasemen Barcelona. Madrid harus menang atas Bilbao.
-
Prediksi Pertandingan Barcelona vs Getafe La Liga Spanyol Giornata ke 18, Bagai Langit dan Bumi
Barcelona sedang gampang menang. Sebaliknya, Getafe sedang gampang kalah.
-
Peluang Barcelona Dapatkan Ilkay Guendogan Semakin Terbuka Lebar di Musim Panas Mendatang
Kontrak pemain Jerman itu di Manchester City akan habis pada akhir musim 2022-2023 dan belum ada tanda-tanda diperpanjang.
-
Peluang Pierre Emerick Aubameyang Kembali ke Barcelona Musim Ini Sudah Tertutup, Ini Alasannya
Pierre-Emerick Aubameyang memperkuat Barcelona selama tujuh bulan dari Februari hingga September 2022.
-
Jadwal Liga Spanyol Pekan ke 18, Barcelona Akan Menghadapi Getafe
Real Madrid akan berkunjung ke markas Athletic Bilbao. Sementara itu, Barcelona akan menerima kunjungan Getafe.
-
Xavi Hernandez Beberkan Alasan Masih Berniat Mempertahankan Memphis Depay di Barcelona
Winger timnas Belanda itu dilaporkan telah setuju untuk pindah ke Los Rojiblancos pada bursa transfer musim dingin 2023.
-
Barcelona Bersama Atletico Madrid Sedang Negosiasi Untuk Pertukaran Pemain Andalan Mereka
Hal ini dikarenakan adanya potensi aktivitas transfer antara sesama tim Liga Spanyol, Barcelona dan Atletico Madrid.
-
Barcelona Akan Melepas Satu Pemain Belakang, Untuk Mempertahankan Gavi Tetap Terdaftar di Squad
Sebelumnya Barcelona sudah menyepakati kontrak baru untuk dua pemain muda mereka yakni, Ronald Araujo dan Gavi.
-
Real Madrid Incar Pemain Belakang Baru, Usai Penampilan Antonio Ruediger Yang Sering Buruk
Dua gol yang dicetak Barcelona melalui Gavi dan Robert Lewandowski dinilai punya andil dari kecerobohan Ruediger.
-
Barcelona Patok Harga Tinggi Untuk Melepas Rapinha Pada Bursa Transfer Musim Dingin 2023
Setelah gagal mendapatkan Mudryk, Arsenal langsung mengalihkan target ke penyerang sayap Barcelona, Raphinha.
-
Memphis Depay Dikabarkan Akan Berlabuh di Inter Milan, Sang Pengacara Berikan Penjelasan
Sebelumnya Liga Spanyol tengah diramaikan dengan kabar kepindahan penyerang Barcelona, Memphis Depay.
-
Hasil Pertandingan Liga Spanyol Tadi Malam dan Klasemen Sementara, Sevilla Mendekati Zona Degradasi
Duel Girona versus Sevilla dan Real Sociedad melawan Athletic Bilbao menjadi yang menarik perhatian.
-
Memphis Depay Mulai Merasa Tidak Nyaman Bermain di Barcelona Karena Memiliki Saingan
Penyerang asal Belanda itu memang merasakan penurunan menit bermain yang signifikan dibandingkan musim 2021-2022.
-
Barcelona Menang Atas Atletico Madrid, Sergio Busquets : Kami Sangat Bahagia
Dengan begitu, Barcelona yang berada di puncak klasemen kini menjaga jarak tiga poin dari Real Madrid di peringkat kedua.