TAG
Prakiraan Cuaca
-
Harap mewaspadai potensi hujan lebat disertai angin kencang yang sewaktu-waktu dapat melanda daerah Anda.
Selasa, 25 Januari 2022
-
Ada 23 wilayah yang diprediksi berpotensi hujan lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang.
Selasa, 25 Januari 2022
-
Mulai Selasa 25 - Rabu 26 Januari 2022 diprediksi akan terjadi hujan lebat disertai angin kencang.
Senin, 24 Januari 2022
-
Daerah berpotensi cuaca ekstrem seperti Aceh, Sumatera Barat, Riau, Bengkulu, Jambi, Sumatera Selatan dan Banten.
Senin, 24 Januari 2022
-
Sirkulasi Siklonik lainnya terpantau di Samudra Hindia barat Bengkulu, di Kalimantan bagian utara, dan di Samudra Pasifik utara Papua Barat.
Minggu, 23 Januari 2022
-
Sirkulasi Siklonik terpantau di Kalimantan bagian utara yang membentuk daerah konvergensi yang memanjang dari Kalimantan Timur hingga Kalimantan Utara
Jumat, 21 Januari 2022
-
Ada beberapa daerah antara lain Lampung, Banten, Jawa Barat, Jawa Tengah danYogyakarta akan dilanda cuaca ekstrem hujan lebat disertai angin kencang.
Kamis, 20 Januari 2022
-
Saat hujan deras waspadai meluapnya sungai serta banjir bandang yang sewaktu-waktu dapat menerjang khususnya bagi yang tinggal didaerah aliran sungai.
Rabu, 19 Januari 2022
-
Sirkulasi Siklonik terpantau di Laut Arafuru bagian timur yang membentuk daerah pertemuan/perlambatan kecepatan angin.
Rabu, 19 Januari 2022
-
Beberapa daerah yang diprediksi akan dianda cuaca ekstrem meliputi Aceh, Riau, Bengkulu, Jambi, Sumatera Selatan, Lampung, Banten dan lainnya.
Selasa, 18 Januari 2022
-
Kondisi tersebut mampu meningkatkan potensi pertumbuhan awan hujan di sekitar wilayah sirkulasi siklonik dan di sepanjang daerah konvergensi/konfluens
Senin, 17 Januari 2022
-
Saat terjadinya cuaca ekstrem tentunya harap diwaspadai potensi banjir serta tanah longsor.
Minggu, 16 Januari 2022
-
Dalam rilis BMKG yang dipublis di situs web.meteo.go.id dijelaskan bahwa Pusat Tekanan Rendah terpantau di Australia bagian utara dan Samudera Hindia.
Jumat, 14 Januari 2022
-
Melansir dari situs resmi web.meteo.go.id BMKG cuaca ekstrem hujan lebat yang dapat disertai kilat/petir tak terlepas dari adanya sirkulasi siklonik.
Rabu, 12 Januari 2022
-
Dalam rilis yang disampaikan BMKG melalui situs resmi web.meteo.go.id disampaikan bahwa potensi cuaca ekstrem berupa hujan lebat dan angin kencang.
Rabu, 12 Januari 2022
-
Dari Laut Jawa bagian barat hingga Laut Sumbawa, dan dari Kalimantan Tengah hingga Kalimantan Selatan.
Selasa, 11 Januari 2022
-
Daerah konvergensi juga terpantau memanjang dari Samudra Hindia barat Sumatera Barat hingga Sumatera Selatan, di Selat Karimata.
Senin, 10 Januari 2022
-
Ketika terjadi hujan lebat waspadai potensi banjir serta tanah longsor.
Selain itu, BMKG juga merilis beberapa daerah yang waspada angin kencang.
Senin, 10 Januari 2022
-
Kondisi tersebut mampu meningkatkan potensi pertumbuhan awan hujan di sekitar wilayah sirkulasi siklonik dan di sepanjang daerah konvergensi tersebut.
Minggu, 9 Januari 2022
-
Harap selalu mewaspadai potensi cuaca ekstrem karena dapat menimbulkan bencana lainnya seperti banjir serta tanah longsor.
Senin, 3 Januari 2022
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved