Sea Games 2025
Jadwal Uji Coba SEA Games 2025 Timnas Indonesia vs Mali Lengkap Jam Tayang
Pelatih Timnas U-22 Indonesia Indra Sjafri memanggil 30 pemain, termasuk tiga pemain abroad.
"Saya belum banyak bermain di FC Volendam, jadi saya dan agen saya sedang mencari solusi saat jeda musim dingin," kata Zijlstra.
"Saya sudah bilang ke Volendam kalau saya ingin main di turnamen ini,” tutur Mauro Zijlstra.
"Sekarang saya menunggu respons mereka tetapi saya rasa saya akan bisa bermain di SEA Games. Kita lihat nanti bagaimana kelanjutannya," ujarnya.
Sementara itu, ada tiga pemain dari luar negeri yang mengikuti trial dalam pemusatan latihan ini.
Ketiganya ialah Reycredo Beremanda, Muhammad Mishbah, dan Luke Xavier Keet.
Reycredo Beremanda dan Muhammad Mishbah bermain di Liga Filipina bersama Aguilas-UMak.
Luke Xavier Keet bermain untuk klub Yunani, GS Ilioupolis.
Jadwal Uji Coba SEA Games 2025
Timnas Indonesia vs Mali, 15 dan 18 November 2025 live Vidio pukul 19.00 WIB.
- Baca Berita Terbaru Lainnya di GOOGLE NEWS
- Dapatkan Berita Viral Via Saluran WhatsApp
!!!Membaca Bagi Pikiran Seperti Olahraga Bagi Tubuh!!!
| Jadwal Pertandingan Sepakbola SEA Games 2025 Thailand Lengkap Lawan Terberat Timnas U22 Indonesia |
|
|---|
| Jadwal Voli Indoor SEA Games 2025 Thailand Lengkap Seputar Skuad Timnas Indonesia |
|
|---|
| Update Susunan Pemain Timnas U22 Indonesia SEA Games 2025 Usai Ivar Jenner Gabung |
|
|---|
| Daftar Pemain Bintang Voli Timnas Indonesia Absen di SEA Games 2025 Thailand |
|
|---|
| Jadwal Cabor Badminton SEA Games 2025 Lengkap Pemain Andalan Indonesia |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Timnas-Indonesia-untuk-SEA-Games-202511.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.