Piala Dunia U17 2025

Hasil Timnas Indonesia U17 Vs Honduras U17 Piala Dunia U17 2025, Siapa yang Lolos ke Play-Off?

Timnas Indonesia U17 mendapat hadiah penalti di menit 52 yang dieksekusi sempurna oleh Florasta.

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/Tribunnews
INDONESIA VS HONDURAS - Grafis Timnas Indonesia U17 vs Honduras U17 di matchday 3 Grup H Piala Dunia U17 2025 di Aspire Zone, Doha pada Senin 10 November 2025 pukul 21.45 WIB. Berikut link hasil. 

Ringkasan Berita:
  • Timnas Indonesia U17 mendapat hadiah penalti di menit 52 yang dieksekusi sempurna oleh Florasta.
  • Namun sayang 2 menit kemudian, Honduras U17 juga mendapat hadiah penalti.

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Cek hasil Timnas Indonesia U17 Vs Honduras U17 disini.

Timnas Indonesia U17 tengah menghadapi laga hidup dan mati melawan Honduras U17.

Duel itu tersaji di Aspire Zone, Doha pada Senin 10 November 2025 pukul 21.45 WIB.

Hasil sementara per menit 32 masih menunjukkan skor kacamata alias 0-0.

Belum ada gol tercipta 10 menit jelang turun minum.

Indonesia U17 tampil agresif sejak awal.

Skuad asuhan Nova Arianto itu mampu menguasai lini tengah dan menciptakan beberapa peluang.

LIVE Score Timnas Indonesia U17 vs Honduras U17 Piala Dunia U17 2025! Asa Tunggal Garuda ke Play-Off

Timnas Indonesia U17 mendapat hadiah penalti di menit 52 yang dieksekusi sempurna oleh Florasta.

Namun sayang 2 menit kemudian, Honduras U17 juga mendapat hadiah penalti.

Skor 1-1 memasuki menit 65.

Hasil Timnas Indonesia U17 Vs Honduras U17

disini

Susunan Pemain 

Indonesia U-17 3-4-3    

Dafa; Lucas, Panji, Baker; Algazani, Evandra, Nazriel, Eizar; Rafi, Fadly, Dimas

Honduras U17 4-2-3-1

Ceballos; Valladares, Palada, Bustillo, Guevara; Macias, Osorio; Garcia, Mejia, Romero; Vazquez

Riwayat Pertemuan

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved