Berita Viral

ALASAN Onadio Leonardo Belum Ditetapkan Tersangka usai Ditangkap Polisi Terkait Kasus Narkoba

Terungkap alasan Onadio Leonardo belum ditetapkan status tersangka usai ditangkap polisi terkait kasus Narkoba.

|
Editor: Rizky Zulham
Dok. Kompas.com
PASANGAN ARTIS - Pasangan Artis Onadio Leonardo dan Beby Prisillia. Terungkap alasan Onadio Leonardo belum ditetapkan status tersangka usai ditangkap polisi terkait kasus Narkoba. 

Polisi juga menemukan sisa ganja yang telah dikonsumsi.

Baca juga: Suaminya Ditangkap Polisi, Beby Prisillia Tulis Pesan untuk Onadio Leonardo

“Barang bukti ekstasi diduga sudah habis karena dipakai, yang ditemukan hanya beberapa sisa ganja dalam plastik,” jelas Kabid Humas Polda Metro Jaya Brigjen Pol Ade Ary.

Barang bukti lain yang disita dalam penggerebekan tersebut meliputi satu lembar papir, satu klip plastik kecil berisi batang ganja, satu boks kecil, dan tiga unit telepon genggam.

Semoga bermanfaat.

# Berita Viral

- Baca Berita Terbaru Lainnya di GOOGLE NEWS
- Dapatkan Berita Viral Via Saluran WhatsApp

Sumber: Kompas.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved