Ragam Contoh
Belajar Kalimat Efektif: Struktur, Ciri, dan Contoh Kalimat yang Benar, Materi SD
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), kalimat adalah kesatuan ujar yang mengungkapkan suatu pikiran atau perasaan.
Ringkasan Berita:
- Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), kalimat adalah kesatuan ujar yang mengungkapkan suatu pikiran atau perasaan.
- Kalimat efektif dapat diartikan sebagai kalimat yang mampu menyampaikan gagasan atau ide penulis
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID- Dalam pelajaran Bahasa Indonesia kelas IV SD pada buku Lihat Sekitar halaman 136, siswa diajak memahami apa yang disebut dengan kalimat efektif.
Namun sebelum membahasnya lebih jauh, penting untuk mengetahui terlebih dahulu apa yang dimaksud dengan kalimat.
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), kalimat adalah kesatuan ujar yang mengungkapkan suatu pikiran atau perasaan.
Sebuah kalimat dianggap lengkap jika memiliki unsur-unsur utama, yaitu subjek (S), predikat (P), objek (O), pelengkap (Pel), dan keterangan (K).
Apa Itu Kalimat Efektif?
Masih menurut KBBI, kata efektif berarti “berhasil guna” atau “mampu membawa hasil sesuai tujuan.”
Dengan demikian, kalimat efektif dapat diartikan sebagai kalimat yang mampu menyampaikan gagasan atau ide penulis dan pembicara secara jelas, tepat, dan mudah dipahami oleh pembaca atau pendengar.
Sebuah kalimat disebut efektif apabila pesan yang dimaksud penulis dapat diterima kembali oleh pembaca dengan makna yang sama tanpa menimbulkan kebingungan atau tafsir ganda.
• JAWABAN Soal Pilihan dan Essay IPAS Kelas 4 SD Kurikulum Merdeka, Ulangan Umum Semester 1 Terbaru
Ciri-ciri Kalimat Efektif
Memiliki struktur lengkap — terdiri dari unsur S, P, O, dan K (SPOK).
Tidak menimbulkan makna ganda (ambigu) — kalimatnya jelas dan langsung.
Menggunakan kata seperlunya — tidak bertele-tele dan tidak mengulang subjek lebih dari sekali.
Menghindari kesinoniman — tidak memakai dua kata berbeda dengan arti sama dalam satu kalimat.
Sesuai kaidah tata bahasa Indonesia — penulisan dan urutan katanya mengikuti aturan yang benar.
Ciri-Ciri Kalimat Efektif
Berikut ini beberapa ciri-ciri kalimat efektif agar bisa dibedakan dengan kalimat jenis lain.
1. Mengikuti aturan ejaan Bahasa Indonesia.
2. Memiliki unsur kalimat yang tepat.
pengertian kalimat efektif
Ciri-ciri Kalimat Efektif
contoh kalimat efektif
MATERI Bahasa Indonesia Kelas 4
kalimat efektif dan tidak efektif
Meaningful
| Raisa Pernah Sindir Soal Perselingkuhan Hamish Daud di Podcast Deddy Corbuzier |
|
|---|
| JAWABAN Soal Ujian Informatika/TIK Kelas 7 SMP dan Kunci Jawaban UAS Kurikulum Merdeka |
|
|---|
| JAWABAN Soal Ujian Akidah Akhlak Kelas 7 SMP dan Kunci Jawaban Ulangan UAS Kurikulum Merdeka |
|
|---|
| JAWABAN Soal Ujian Prakarya Kelas 7 SMP dan Kunci Jawaban Ulangan UAS Kurikulum Merdeka |
|
|---|
| JAWABAN Soal Ujian Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP dan Kunci Jawaban Ulangan UAS Kurikulum Merdeka |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Sejumlah-murid-SMPN-1-Teluk-Keramat-Kabupaten.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.