Seni Rupa
JAWABAN Soal Pilihan Ganda Seni Rupa Kelas 6 Semester 1 Kurikulum Merdeka UTS/PTS
Seluruh soal ini akan memberikan pengalaman dalam menghadapi ujian sekolah UTS/PTS/UAS.
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Berikut soal latihan pada pembelajaran Seni Rupa Kelas 6 semester 1.
Seluruh soal ini akan memberikan pengalaman dalam menghadapi ujian sekolah UTS/PTS/UAS.
Pembelajaran soal ini akan memberikan pengalaman tersendiri.
Makanya melalui pembelajaran soal ini akan sangat baik bagi peserta didik.
Untuk meningkatkan kemampuan diri pastikan seluruh soal dipelajari dan simak setiap jawaban.
Baca juga: 50 Soal Fiqih Kelas 5 MI SD Ulangan/Ujian Semester 1 2025 Kurikulum Merdeka Lengkap Kunci Jawaban
Soal Seni Rupa Kelas 6
1. Ciri khas motif batik bebas atau mandiri adalah ....
A. Ada ketentuan khusus dalam pembuatan motif
B. Corak atau warnanya sangat bervariasi
C. Hanya boleh dikenakan oleh raja
D. Mengandung banyak simbol
Jawaban: B. Corak atau warnanya sangat bervariasi
2. Daerah yang banyak membuat batik motif bebas atau mandiri adalah ....
A. Solo dan Yogyakarta
B. Pesisir Utara Jawa dan luar Pulau Jawa
C. Keraton Jawa
D. Sumatera dan Bali
Jawaban: B. Pesisir Utara Jawa dan luar Pulau Jawa
3. Menurut sifatnya, ada dua jenis motif batik, yaitu motif batik geometris dan motif batik ....
A. Klasik
B. Bebas
C. Nongeometris atau naturalis
D. Simbolik
Jawaban: C. Nongeometris atau naturalis
4. Membatik diartikan sebagai proses pembuatan motif atau ragam hias pada kain dengan ....
A. Pewarnaan langsung
B. Perintangan
C. Penempelan
D. Pengikatan
Jawaban: B. Perintangan
5. Ciri khas batik ialah penggambaran motif dalam bentuk ....
A. Positif atau asli
B. Langsung atau jelas
C. Negatif atau klise
D. Bebas atau abstrak
Jawaban: C. Negatif atau klise
6. Cara menciptakan motif dalam bentuk klise adalah sebagai berikut, kecuali ....
A. Merintangi sebagian pola dengan alat canting tradisional
B. Merintangi sebagian pola dengan alat canting cap
C. Merintangi dengan pengikatan (teknik celup ikat)
D. Merintangi dengan penempelan kain
Jawaban: D. Merintangi dengan penempelan kain
7. Bagian kain yang diikat atau ditutup lilin saat dicelupkan ke pewarna akan ....
A. Berubah warna sepenuhnya
B. Tidak akan terkena bahan pewarna
C. Menjadi lebih gelap
D. Rusak
Jawaban: B. Tidak akan terkena bahan pewarna
8. Setelah proses penghilangan lilin atau ikatan kain dibuka, bagian yang tidak terkena warna akan tetap berwarna ....
A. Hitam
B. Merah
C. Putih atau berwarna seperti sebelum pencelupan
D. Biru
Jawaban: C. Putih atau berwarna seperti sebelum pencelupan
9. Teknik membatik dengan menggunakan alat yang disebut canting (Jawa) adalah teknik ....
A. Celup ikat
B. Printing
C. Canting tulis
D. Colet
Jawaban: C. Canting tulis
soal pilihan
pilihan ganda
aktivitas belajar
soal seni rupa kelas 6
soal dan jawaban seni rupa
seni rupa kelas 6 semester 1
| 40 JAWABAN Essay Seni Rupa Kelas 5 SD Soal Ulangan Semester dan Harian Ujian Sekolah Terbaru |
|
|---|
| 40 JAWABAN Soal Pilihan Seni Rupa Kelas 5 Pilihan Ganda Hadapi Ulangan dan Ujian Sekolah 2025 |
|
|---|
| 40 JAWABAN Soal Seni Rupa Kelas 5 SD/MI Pilihan Ganda Siap Hadapi Ulangan dan Ujian 2025 |
|
|---|
| 40 JAWABAN Soal Seni Rupa Kelas 1 SD/Mi Semester 1 Pilihan Ganda Siap Hadapi Ulangan dan Ujian |
|
|---|
| 40 Latihan Soal Sumatif Seni Rupa Kelas 1 SD Semester 1 Kurikulum Merdeka Lengkap Kunci Jawaban |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Soal-seni-rupa-kelas-6-kurikulum-merdeka-sebagai-persiapan-hadapi-ujian.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.