Soal Kelas 5
50 Soal & Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD Ulangan/Ujian Semester 1 Kurikulum Merdeka Matematika
Ada 50 contoh soal ulangan dan ujian yang dirangkum dalam artikel ini sebagai bahan belajar.
Ringkasan Berita:Soal-soal MTK kelas 5 SD dirangkum dari Materi
- Bilangan dan Operasi Hitung : Soal mencakup operasi penjumlahan, pengurangan, perkalian, dan pembagian bilangan bulat, pecahan, dan desimal.
- Materi Geometri dan Pengukuran :Mencakup bentuk bangun datar (persegi panjang, persegi, segitiga) serta bangun ruang (kubus, balok, tabung, limas).
- Materi Aplikasi Matematika dalam Kehidupan Sehari-hari : Soal melibatkan penerapan konsep matematika pada situasi nyata seperti usia, waktu, jarak, dan skala peta.
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Berikut adalah kumpulan soal dan jawaban Matematika kelas 5 SD/MI.
Ada 50 contoh soal ulangan dan ujian yang dirangkum dalam artikel ini sebagai bahan belajar.
Cermati setiap pertanyaan dan berikan jawabanmu.
Adanya kunci jawaban akan memudahkanmu dalam mengoreksi hasil belajar.
Perbanyak latihan soal untuk meningkatkan kompetensimu.
Semakin banyak latihan soal tentu akan semakin siap menghadapi ulangan dan ujian yang akan berlangsung.
(Lengkap soal dan kunci jawaban soal ulangan kelas 5 klik link)
Soal MTK Kelas 5:
1. Nilai ulangan matematika Aldi adalah 6,7,8,9,9. Nilai rata-rata Matematika Aldi adalah . . . .
A. 7,4
B. 7,6
C. 7,8
D. 7,9
Jawab : c
2. Jika luas sebuah persegi panjang 54 cm dan lebar persegi panjang 6 cm. Maka keliling persegi panjang itu …. cm.
A. 30
B. 28
C. 7,8
D. 7,9
Jawab : a
Baca juga: 50 Soal & Kunci Jawaban PPKN Kelas 5 Ulangan/Ujian Semester 1 Kurikulum Merdeka Pendidikan Pancasila
3. 4,3 ton + 5 kuintal + 12 kg = ….
A. 4.542
B. 5.432
C. 5.243
D. 4.812
Jawab : d
4. Volume sebuah tabung yang diameter alasnya 14 cm dan tingginya 20 cm adalah . . . .
A. 2.380 cm2
B. 1.340 cm2
C. 3.080 cm3
D. 3680 cm
| 50 SOAL Essay PKN Kelas 5 Ulangan Semester Terbaru Lengkap Kunci Jawaban Pendidikan Pancasila Kls IV |
|
|---|
| 50 SOAL Essay Seni Budaya Kelas 5 SD MI Ulangan Semester Terbaru Lengkap Kunci Jawaban SBdP Kls IV |
|
|---|
| 50 Soal & Kunci Jawaban PPKN Kelas 5 Ulangan/Ujian Semester 1 Kurikulum Merdeka Pendidikan Pancasila |
|
|---|
| 50 Soal & Kunci Jawaban Seni Budaya Kelas 5 SD MI Ulangan/Ujian Semester 1 Kurikulum Merdeka SBdP |
|
|---|
| 50 SOAL Essay PJOK Kelas 5 SD MI Ulangan Semester Terbaru Lengkap Kunci Jawaban Penjaskes Kls IV |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Kumpulan-soal-ujian-Matematika-kelas-7-SMP-lengkap-kunci-jawaban.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.