Soal Kelas 5

50 SOAL Essay Seni Budaya Kelas 5 SD MI Ulangan Semester Terbaru Lengkap Kunci Jawaban SBdP Kls V

Adapun soal-soal yang dirangkum meliputi materi Seni Tari, Keterampilan dan Seni Terapan, Seni Rupa, Seni Musik.

|
Editor: Syahroni
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID
SOAL KELAS 5 - Kumpulan soal dan jawaban Seni Budaya kelas 5 pilihan ganda. 50 soal essay dan kunci jawaban sebagai latihan soal menghadapi ulangan dan ujian. 

5. Unsur utama dalam menari adalah . . . .
a. gerak c.   lari
b. jalan d.   nyanyi

Jawaban: A

6. Alat utama untuk menggambar batik tulis adalah….
A. cap   
B. gawangan
C. canting
D. meja

Jawaban: C

7. Bahan-bahan di bawah ini biasa dipakai untuk digambari batik, kecuali………
A. sutera   
B. plastik
C. mori
D. belacu

Jawaban: B

8. Boneka dapat dimainkan dengan cara-cara di bawah ini, kecuali…..
A. dengan bantuan tongkat 
B. dimasukkan ke wadahnya
C. dimasukkan ke dalam tangan
D. digantung pada tali

Jawaban: B

9. Berikut adalah tema untuk ilustrasi kegiatan sekolah, kecuali…
A. Perkemahan sabtu-minggu 
B. Darmawisata ke air terjun
C. Liburan ke pantai
D. Upacara bendera

Jawaban: C

10. Pembuatan kain tenun secara tradisional memerlukan waktu....

A. Lama
B. satu hari
C. satu menit
D. singkat

Jawaban: A

11. Daerah di Jawa Tengah yang terkenal ukir-ukirannya adalah . . . .
a. Semarang 
b. Jepara 
c. Kudus
d. Surakarta

Jawaban: B

12. Berikut merupakan contoh motif hias dua dimensi, kecuali . . . .
a. batik c.   patung
b. tenun d.   songket

Jawaban: C

13. Pahatan di dinding candi disebut . . . .
a. arca c.   relief
b. stupa d.   candi

Jawaban: C

14. Membatik sederhana dapat dilakukan dengan cara . . . .
a. tulis c.   cetak
b. cap d.   celup

Jawaban: D

15. Selain hewan, tumbuhan, dan manusia, biasanya gambar ilustrasi memiliki unsur…..
A. pemandangan   
B. langit
C. suasana
D. bangunan

Jawaban: C

16.  Batik yang mengalami perubahan dan berkembang di Cirebon, Jawa Timur, dan Madura disebut batik….
A. modern   
B. pesisir
C. tradisional
D. keraton

Jawaban: B

17. Seni batik yang masih memiliki nilai seni dan harga jual yang tinggi…..
A. batik lukis   
B. batik tulis
C. batik cap
D. batik modern

Jawaban: B

18. Lagu yang berasal dari Jawa Barat adalah . . . .
a. Es Lilin 
b. Angin Mamiri 
c.   Suwe Ora Jamu
d.   Sinanggar Tulo

Jawaban: A

19. Alat musik kolintang berasal dari . . . .
a. Sumatra Utara c.   Sulawesi Utara
b. Makasar d.   Medan

Jawaban: C

20. Cara membunyikan alat musik rebab yaitu . . . .
a. ditiup c.   digesek
b. dipukul  d.   ditepuk

Jawaban: C

21. Tangga nada yang hanya memiliki lima nada disebut tangga nada . . . .
a. diatonik c.   melodis
b. pentatonik d.   ritmis

Jawaban: B

22. Bahan pewarna untuk mencelup bahan polos menjadi lebih indah yaitu . . . .
a. wantex c.   cat
b. kapur d.   nilon

Jawaban: A

23. Motif hias seni rupa yang mempunyai ukuran panjang, lebar, dan tinggi disebut . . .

a. satu dimensi c.   tiga dimensi
b. dua dimensi d.   empat dimensi

Jawaban: C

24. Kita dapat melihat hasil budaya bangsa Indonesia dengan cara mengunjungi  . . . .
a. Taman Safari c.   Suaka margasatwa
b. Cagar alam d.   Taman Mini Indonesia Indah

Jawaban: D

25. Musik tradisional betawi yang menggunakan alat musik modern adalah…..
A. lenong   
B. ludrugC. tanjidor
D. gambang kromong

Jawaban: C

- Baca Berita Terbaru Lainnya di GOOGLE NEWS
- Dapatkan Berita Viral Via Saluran WhatsApp
!!!Membaca Bagi Pikiran Seperti Olahraga Bagi Tubuh!!!

Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved