Prakarya
20 Soal Latihan Prakarya Kelas 12 Semester 1 Beserta Kunci Jawaban Lengkap Ulangan Harian dan SMT
Kumpulan soal ini dirancang khusus sebagai panduan belajar komprehensif untuk mengasah kemampuan Anda.
Jawaban: A
9. Pinus, Jati, Lame, Nangka, Albasia, Kamper contoh dari jenis ...
a. Rotan
b. Bambu
c. Kayu
d. Buah
Jawaban: C
10. Dalam riset bahan baku limbah harus diperhatikan beberapa hal di antaranya, kecuali….
a. Bahan baku harus selalu tersedia
b. Limbah mudah didapat
c. Memiliki kerja sama (MOU) dengan pemilik limbah
d. Bahan baku hanya tersedia selama 1 tahun
e. Transportasi untuk bahan baku mudah
Jawaban: B
11. Jenis produk berbentuk potongan pipih tebal atau tipis adalah ….
a. Berbagai jenis terigu
b. Berbagai jenis kerupuk
c. Berbagai jenis sagu
d. Berbagai jenis bolu
Jawaban: B
12. Jenis olahan bahan makanan yang di panggang adalah kecuali ….
a. Kambing guling
b. Soto
c. Sate
d. Barbeque
Jawaban: B
13. Usaha yang bergerak dalam bidang makanan disebut ….
a. Kelontong
b. Sembako
c. Kuliner
d. Jasa
| 40 SOAL dan Jawaban Prakarya Kelas 7 Semester 1 Latihan Ulangan dan Ujian Terbaru |
|
|---|
| JAWABAN Soal Prakarya Kelas 10 Semester 1 Pilihan Ganda Siap Hadapi Ulangan dan Ujian 2025 |
|
|---|
| 55 JAWABAN Soal Prakarya Kelas 12 Kurikulum Merdeka Ujian/Ulangan Semester 1 Pilihan Ganda |
|
|---|
| 45 Soal dan Jawaban Pilihan / Essay Prakarya Kelas 12 Ujian Semester 1 Terbaru |
|
|---|
| 40 Soal Ulangan Harian/Semester Prakarya Kelas 10 SMA Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawaban |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Pembahasan-soal-prakarya-kelas-12-lengkap-dengan-kunci-jawaban-terbbaru.jpg)