Liga 1

Daftar Nama Pemain Persebaya Dilepas Jelang Musim 2025-2026

Tak hanya tim pelatih baru, Persebaya juga mengumumkan nama-nama pemain yang dilepas usai musim 2024/2025.

Editor: Zulkifli
tangkapan layar Instagram @officialpersebaya
POSTINGAN PERSEBAYA - Persebaya melepas 10 pemain jelang musim 2025-2026. Persebaya juga akan dinahkodai pelatih baru. 

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Berikut nama-nama pemain dilepas Persebaya jelang Liga 1 Indonesia musim 2025-2026. 

Persebaya nampaknya melakukan perubahan besar-besaran di tubuh skuad. 

Sederet nama nampaknya, akan berakhir kerja sama dengan Bajul Ijo

Hal ini diketahui dalam pengumuman skuad oleh manajemen Persebaya untuk musim baru.  
 
Persebaya  mengumumkan Eduardo Perez sebagai juru taktik baru.

Pelatih asal Spanyol tersebut bakal dibantu oleh tiga asisten sekaligus.

Ketiganya adalah Shin Sang-gyu, Uston Nawawi, dan Felipe Americo Martins Goncalves.

Baca juga: Bursa Transfer Persib Bandung Hari Ini - David Da Silva Beri Isyarat Jelang Musim Baru Liga 1

Shin Sang-gyu pernah bekerja bersama Shin Tae-yong di Timnas Indonesia.

Sementara Uston Nawawi tetap menjadi asisten pelatih Persebaya seperti musim lalu.

Tak hanya tim pelatih baru, Persebaya juga mengumumkan nama-nama pemain yang dilepas usai musim 2024/2025.

Sepuluh pemain sekaligus langsung dilepas oleh manajemen tim berjuluk Bajul Ijo tersebut.

Pengumuman tersebut dirilis di akun Instagram resmi milik klub.

"Terima kasih atas dedikasi dan kerja keras untuk Persebaya selama ini," tulis akun Instagram resmi Persebaya Surabaya pada Selasa 3 Juni 2025

"Suka dan duka kita lalui bersama."

"Kami mendoakan semoga semuanya senantiasa sukses di karir selanjutnya."

"Sampai jumpa di lain kesempatan," lanjutnya.

Sumber: BolaSport.com
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved