Liga 1

Topskor Liga 1 2025 Terbaru: Gustavo Almeida Rebut Puncak Klasemen Gol dari Alex Martins Ferreira

Jika bisa menambah gol di duel PSIS Vs Dewa United tersebut, bukan tak mungkin Alex Martins Ferreira kembali mengklaim puncak Klasemen Topskor Liga 1

Penulis: Ishak | Editor: Ishak
NET/REPRO
KLASEMEN TOPSKOR LIGA 1 - Aksi Gustavo Almedia membela Persija Jakarta yang menjamu PSBS Biak dalam duel lanjutan BRI Liga 1 Pekan 21 di Stadion Patriot Candrabhaga Kota Bekasi, Minggu 2 Februari 2025 tadi malam. Sebiji gol yang dilesakkan Bomber Macan Kemayoran asal Brazil ini ke gawang Si Badai Pasifik membuat Gustavo Almeida kembali ke puntak Klasemen Liga 1 khusus Topskor Liga 1 2025 terbaru. 

3. Tyronne Del Pino, Persib Bandung, 11, 6

4. Dalberto, Arema FC, 10, 2

5. Lulinha, Madura United, 10, 1

6. Jean Marie Privat Mbarga, Bali United, 9, 8 

Baca juga: Klasemen Liga 1 Indonesia Terbaru usai Hasil Akhir Persija Vs PSBS Biak, Persebaya jadi Korban

7. Gustavo Tocantins, PSS Sleman, 9, 4

8. Egy Maulana Vikri, Dewa United FC, 9, 2

9. Alexsandro, PSBS Biak, 8, 2

10. Marios Ogboe, Persita Tangerang, 8, 0

Nah,itulah update Klasemen Liga 1 khusus untuk Topskor Liga 1 2025 terkini.

Dewa United FC sendiri baru akan memainkan Pertandingan Liga 1 Pekan ke-21 ini pada Senin 3 Februari 2025 besok. 

Baca juga: Live Skor Persija Vs PSBS Biak Hasil Liga 1 Hari Ini Putaran 21: Sensasi Super Sub Rayhan Hannan

Dengan bertamu ke markas PSIS Semarang dalam duel yang akan dimulai pada Senin malam mulai jam 19.00 WIB.

Jika bisa menambah gol di duel PSIS Vs Dewa United tersebut, bukan tak mungkin Alex Martins Ferreira kembali mengklaim puncak Klasemen Topskor Liga 1 2025 terkini dari Gustavo Almeida. (*)

- Baca Berita Terbaru Lainnya di GOOGLE NEWS

- Dapatkan Berita Viral Via Saluran WhatsApp

!!!Membaca Bagi Pikiran Seperti Olahraga Bagi Tubuh!!!

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved