Piala Asia U17 2025
Cek Hasil Drawing Piala Asia U17 2025, Kans Timnas Indonesia U17 Segrup dengan Arab Saudi & Jepang
Timnas Indonesia U17 telah ditempatkan di pot 4, yang berisi tim-tim yang dianggap berada di bawah pot unggulan.
Penulis: Jimmi Abraham | Editor: Jimmi Abraham
PSSI
Sebagai salah satu tim yang berhasil meraih tiket ke turnamen ini, Timnas Indonesia U17 saat ini tengah menantikan hasil drawing Piala Asia U17 2025 pada Kamis 23 Januari 2025 pukul 14.00 WIB.
Meskipun berada di pot 4, Timnas Indonesia U17 memiliki kesempatan untuk menjadi kuda hitam dalam turnamen ini.
Dengan persiapan yang matang dan semangat yang menggebu-gebu, mereka siap untuk menghadapi semua rintangan dan mengejar prestasi tertinggi di Piala Asia U17 2025.
Semoga Indonesia dapat meraih sukses dan mempersembahkan permainan yang memukau bagi semua penggemar sepak bola tanah air.
LIVE STREAMING Drawing Piala Asia U17 2025
(*)
- Baca Berita Terbaru Lainnya di GOOGLE NEWS
- Dapatkan Berita Viral Via Saluran WhatsApp
!!!Membaca Bagi Pikiran Seperti Olahraga Bagi Tubuh!!!
Tags
Piala Asia U17 2025
Hasil Drawing Piala Asia U17 2025
Drawing Piala Asia U17 2025
Pot drawing Piala Asia U17 2025
Timnas Indonesia U17
Jepang
Arab Saudi
Berita Terkait: #Piala Asia U17 2025
| DAFTAR Baru Juara Piala Asia U17, Setelah Uzbekistan Tumbangkan Arab Saudi di Final Lewat 9 Pemain |
|
|---|
| Hasil Akhir Uzbekistan vs Arab Saudi Final Piala Asia U17 2025 Serigala Putih Juara Setelah 13 Tahun |
|
|---|
| Uzbekistan Juara Piala Asia U17 2025 ! Kalahkan Timnas U17 Arab Saudi di Final Meski Cuma 9 Pemain |
|
|---|
| Piala Asia U-17 Hari Ini: 2 Kartu Merah di Final, Uzbekistan Vs Arab Saudi U17 Pahit Bagi Tuan Rumah |
|
|---|
| Uzbekistan Vs Arab Saudi Live Score Final Piala Asia U17 2025: 9 Pemain Uzbek Permalukan Tuan Rumah |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Timnas-Indonesia-U17-saat-ini-tengah-menantikan-hasil-drawing-Piala-Asia-U17-2025.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.