Liga 2
DAFTAR Tim Liga 2 Lolos 8 Besar Persiraja Sikut PSMS Medan, Persipura Jayapura Gagal Promosi Liga 1
Persijap Jepara menjadi Klub keenam yang lolos babak 8 besar Liga 2 usai menahan imbang Adhyaksa FC pada pertandingan Minggu 5 Januari 2025.
Bhayangkara FC, yang berkompetisi di Grup B Liga 2 2024/2025, menunjukkan kualitasnya dengan mengalahkan sejumlah skuad-skuad tangguh.
Klub yang memiliki kekuatan pemain berpengalaman dan pernah berjaya di Liga 1 musim lalu ini siap menghadapi laga-laga berat di babak 8 besar Liga 2 2024/2025 untuk meraih impiannya kembali ke Liga 1.
• Klasmen Liga 2 Indonesia Terbaru: Hasil Akhir Persikota Vs PSKC Cimahi Kunci Tiket 8 Besar Grup 1
- Persela Lamongan
Persela Lamongan tak kalah menarik untuk diikuti.
Meskipun berada di Grup C yang cukup kompetitif, Persela Lamonmgan berhasil keluar sebagai salah satu tim terbaik dan lolos ke babak 8 besar Liga 2 2024/2025.
Persela Lamongan siap menantang klub-klub lain di babak perempat final untuk mendapatkan tiket ke Liga 1 musim depan.
- Persijap Jepara
Persijap Jepara menjadi klub keenam yang memastikan diri lolos ke babak 8 besar Liga 2 2024/2025.
Dengan permainan yang atraktif dan penuh semangat, Persijap Jepara mampu menembus babak 8 besar Liga 2 musim ini.
Dengan lolosnya enam klub tersebut, babak 8 besar Liga 2 2024/2025 dipastikan akan berlangsung seru.
Persaingan sengit antara klub yang lolos akan menciptakan pertandingan yang sangat menarik dan kompetitif. (*)
Live Skor Liga 2 di sini
Live Streaming Liga 2 di sini
Cek Klasemen Liga 2 di sini
- Baca Berita Terbaru Lainnya di GOOGLE NEWS
- Dapatkan Berita Viral Via Saluran WhatsApp
!!!Membaca Bagi Pikiran Seperti Olahraga Bagi Tubuh!!!
Persiraja Banda Aceh
PSMS Medan
Persipura Jayapura
Tim Promosi Liga 1
Klasemen Liga 2
Laskar Rencong
| Klasemen Grup 1 Liga 2 Pegadaian Championship 2025/2026 Zona Barat Terbaru: Poin PSMS Medan Melejit |
|
|---|
| Hasil Liga 2 25 Oktober 2025: PSMS Medan Persipura Kompak Menang, PSS Sleman Senasib Persiraja Aceh |
|
|---|
| PSMS Medang Menang Lagi! Ayam Kinantan Tempel Garudayaksa FC di Puncak Klasemen Liga 2 Grup 1 |
|
|---|
| SKUAD Terbaru Persipura Jayapura Makin Matang Jelang Kick Off Liga 2 2025 |
|
|---|
| KAPAN Kick Off Liga 2 Musim 2025 Sumsel United Matangkan Persiapan Strategi |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Persipura-Jayapura-menjamu-Deltras-Sidoarjo-di-Stadion-Mandala-Jayapura.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.