Liga Inggris

Wolves Vs Chelsea Banjir 8 Gol! Cole Palmer Lejitkan The Blues di Klasemen Liga Inggris 2024/2025

Total, ada 8 gol yang tercipta dalam Pertandingan yang digelar di Molineux Stadium, yang merupaan markas Wolves atau Wolverhampton Wanderers di Liga I

Penulis: Ishak | Editor: Ishak
OFFICIAL TWITTER CHELSEA FC @CHELSEAFC / REPRO
Kemenangan telak didapatkan Chelsea saat melawat ke Molineux Stadium, markas Wolves dalam Liga Inggris 2024/2025 Pekan ke-2, Minggu25 Agustus 2024. Cek klasemen terbaru di sini 

Total, Chelsea kini sudah mendulang 3 Poin dari 2 Pekan Premier League yang sudah digelar.

Dan perlahan naik ke papan tengah Klasemen Liga Inggris Terbaru. 

Hasil Score Chelsea Vs Man City Live Liga Inggris 2024/2025: Malo Gusto Dkk Dibungkam Erling Haaland

Sementara Puncak Klasemen Liga Inggris 2024/2025 sendiri masih dipuncaki oleh Manchester city dengan 6 Poin.

Berkat kemenangan beruntun dari 2 Pekan yang sudah digelar.

Terbaru, Erling Haaland Dkk Menang 4-1 atas Ipswich Town. (*)

Informasi Terkini dari Tribun Pontianak Kunjungi Saluran WhatsApp

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved