Kepala Dinas Kesehatan Sintang Upayakan Tugaskan Dokter Standby di Puskemas Nanga Mau
Edy mengakui jika Kabupaten Sintang saat ini masih kekurangan 19 orang tenaga dokter dan satu orang dokter gigi, termasuk spesialis.
Penulis: Agus Pujianto | Editor: Rivaldi Ade Musliadi
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SINTANG - Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sintang, Edy Harmaini akan mengupayakan mengisi kekosongan dokter di Puskemas Nanga Mau, Kecamatan Kayan Hilir.
Menurut Edi, sebenarnya Dinas Kesehatan sudah menugaskan seorang dokter untuk mengisi kekosongan sementara di Puskemas Nanga Mau.
Hanya saja, dokter tesebut belum bisa standby di Nanga Mau karena statusnya masih bertugas di Puskemas Nanga Lebang.
“Ada dokter 2 sebenarnya. Satu dokter pindah, karena memang sudah mencukupi hak dia untuk pindah,. Sisa satu, ini cuti melahirkan. 40 hari, melahirkan cesar masih belum mampu minta tambahan cuti, bisa 3 kali. Kekosongan itu kita isi dengan dr faisal, tapi kita bagi shifnya dengan Puskesmas nanga lebang. Masyarakt minta supaya 24 jam stay, kita berusaha cari. Diperbantukan ke nanga mau,” ujar Edi.
• Ada 235 Kebutuhan Alokasi di Sintang, Berikut Link Rincian Formasi Hingga Tata Cara Pendaftaran
Edy mengakui jika Kabupaten Sintang saat ini masih kekurangan 19 orang tenaga dokter dan satu orang dokter gigi, termasuk spesialis.
Meski kekurangan dokter, Edy terus berupaya untuk menempatkan dokter sesuai porsinya supaya sebaran dokter merata di semua Puskemas.
“Kita lagi mencari penempatan tenaga PNS diajukan ke pemeirntah, kita bukan CPNS di nanga mau formasi dokter. Ada yang mau, kita berharap ada,” ujar Edy. (*)
Dapatkan Informasi Terkini dari Tribun Pontianak via SW DI SINI
Ikuti Terus Berita Terupdate Seputar Kalbar Hari Ini Di sini
Kepala
Dinas
Kesehatan
Nanga Mau
Puskemas
dokter
Sintang
Edy Harmaini
Kalimantan Barat
Kalbar
Rabu 21 Agustus 2024
Polisi Grebek Rumah Pengedar Sabu di Sungai Kunyit, Amankan Barang Bukti Sabu |
![]() |
---|
Wujudkan Profesionalisme Tata Upacara, Bidpropam Polda Kalbar Gelar Latihan PBB Rutin |
![]() |
---|
Bang Kost Juara Dayung Tradisional Haornas 2025, Panitia Berharap Hadirnya Piala Bupati Mempawah |
![]() |
---|
Ibu Rumah Tangga Ditemukan Meninggal Dunia Gantung Diri di Kubu Raya, Sempat Curhat Masalah Keluarga |
![]() |
---|
Baru Pertama Gunakan JKN, Peserta ini Akui Kemudahan Prosedur dan Pelayanan Kesehatan |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.