FA Cup

SKOR Akhir Final Piala FA Manchester City vs Manchester United, 2 Gol Setan Merah Kejutkan Citizens!

Gol pertama Manchester United berhasil dicetak oleh Garnacho pada menit ke 30. Sembilan menit kemudian, pasukan Pep Guardiola kembali memungut bola

Editor: Hamdan Darsani
GRAFIS: TRIBUN
Manchester City vs Manchester United Final FA Cup 2023-2024, di Wembley Stadium (London), Sabtu 25 Mei 2024 Pukul 21:00 WIB. Setan Merah berhasil mencetak dua gol pada babak pertama. 

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Cek skor akhir Final Piala FA antara Manchester City vs Manchester United

Pasukan Setan Merah mampu unggul di di babak pertama dengan margin dua gol.

Gol pertama Manchester United berhasil dicetak oleh Garnacho pada menit ke 30.

Sembilan menit kemudian, pasukan Pep Guardiola kembali memungut bola dari gawangya.

Pada menit ke 39 Mainoo berhasil menambah keunggulan Manchester United.

Jam Tayang Live Streaming Persib vs Madura United Final Liga 1, Kick-off Minggu Malam

Pelatih Manchester United, Erik ten Hag menurunkan skuad terbaik saat menghadapi Man City malam ini. Raphael Varane dan Lisandro Martinez akan duet di jantung lini pertahanan Setan Merah.

Dua bek sayap ditempati oelh Dalot dan Wan-Bissaka.

Kehadiran Bruno Fernandes, Amrabat, dan McTominay akan melengkapi formasi 4-3-3 Erik ten Hag.

Di lini depan, mantan pelatih Ajax tersebut memercayakan kepada Rashford, Garnacho, dan Kobbie Maino yang bermain lebih fleksibel di area sepertiga akhir lapangan lawan.

Menariknya, Bruno akan bermain lebih ke depan ditopang dengan pergerakan Maino dan McTominay yang berada di belakangnya.

Sementara Amrabat akan menyisir lini tengah sentral Man United, dan Garnacho bersama Rashford bermain lebih melebar di sisi sayap.

Sedangkan Pep tak kalah menarik dengan menghadirkan starting XI favoritnya.

Mulai dari penjaga gawang, lini tengah, hingga lini serang keluar dengan pemain terbaik.

Erling Haaland yang merupakan top skorer Liga Inggris jadi tumpuan di lini depan dengan tiga kreator serangan di belakangnya,

De Bruyne di sisi tengah, dan Phil Foden dengan Bernardo di sisi sayap.

GP Catalunya 2024: Marc Marquez Podium Lagi di Hasil Sprint Race Hari Ini, Aleix Espargaro Sempurna

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved