Soal Kelas 8
50 SOAL IPS Kelas 8 Ulangan/Ujian Semester 2 Lengkap Kunci Jawaban Contoh Soal UTS/UAS IPS Kelas 8
Adanya kunci jawaban tentu akan mempermudahmu dalam mengoreksi hasil belajar......
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Berikut adalah kumpulan soal ujian semester 2 IPS kelas 8 SMP/MTs.
Ada 40 contoh soal ujian yang dirangkum sebagai bahan belajar.
Cermati dan pahami soal-soal yang ada untuk menghadapi ujian semester.
Pahami setiap pertanyaan yang ada dan berikan jawabanmu.
Adanya kunci jawaban tentu akan mempermudahmu dalam mengoreksi hasil belajar.
Ingat soal-soal yang ada dalam artikel ini hanya sebagai bahan belajar.
(Lengkap soal dan kunci jawaban ulangan SMP semua pelajaran kelas 8 klik link)
SOAL IPS KELAS 8:
1. Aceh harus mengakui kekuasaan VOC adalah isi dari perjanjian….
a. Plakat Pendek
b. Traktat Sumatra
c. Traktat London
d. Plakat Panjang
Jawab : a
2. Bandar Banten menjadi ramai dan berkembang setelah jatuhnya Malaka ke tangan….
a. Portugis
b. Belanda
c. lnggris
d. Spanyol
Jawab : a
3. Konggres Pemuda ke ll dilaksanakan di pada tanggal 28 Oktober 1928 dijalan ….
a. Kramat raya no 6
b. Kramat Raya no. 5
c. Kramat Jati no. 6
d. Kramat Jati no 5
Jawab : a
4. Pada tahun 1937 Partai lndonesia Raya dibubarkan dan diganti dengan….
a. Gerindo
b. MlSl
c. PVPN
d. GAPI
| 50 Soal & Kunci Jawaban Aqidah Akhlak Kelas 8 MTs Ulangan/Ujian Semester 1 Kurikulum Merdeka Aqidah | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| 50 SOAL Essay Aqidah Akhlak Kelas 8 Ulangan Semester Terbaru Lengkap Kunci Jawaban Aqidah Kls VIII | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| 50 SOAL Essay Alquran Hadits Kelas 8 Ulangan Semester Terbaru Lengkap Kunci Jawaban Qurdits Kls VIII | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| 50 Soal & Kunci Jawaban Alquran Hadits Kelas 8 Ulangan/Ujian Semester 1 Kurikulum Merdeka Qurdits | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| 50 SOAL Essay Agama Kristen Kelas 8 Ulangan Semester Terbaru Lengkap Kunci Jawaban Agama Kls VIII | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Pembahasan-soal-ips-kelas-8-dalam-meningkatkan-pemahaman-menghadapi-ujian-sekolah.jpg)
												      	
												      	
												      	
												      	
				
			
											
											
											
											
											
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.