Liga 2
Cek Skor Laga Grup 4 Liga 2 Persiba Balikpapan vs PSBS Biak, Peluang Tuan Rumah Jauhi Zona Degradasi
Persiba Balikpapan tentunya tak akan membiarkan pasukan Badai Pasifik menang mudah. Apalagi pertandingan Grup 4 Liga 2 itu digelar di Kalimantan.
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - PSBS Biak memasang misi meraih tiga poin kala bertandang ke markas Persiba Balikpapan.
Laga Persiba Balikpapan vs PSBS Biak akan digelar pada Kamis 23 November 2023.
Berdasarkan jadwal laga yang digelar di Stadion Batakan, Balikpapan akan kick off pada pukul 14.00 WIB.
Persiba Balikpapan tentunya tak akan membiarkan pasukan Badai Pasifik menang mudah.
Apalagi pertandingan Grup 4 Liga 2 itu digelar di Kalimantan.
• Klasemen Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 Hasil Filipina Vs Indonesia, Wajib Menang di Match 3
Jauh dari markas PSBS Biak yang berada di Papua.
Persiba Balikpapan mengincar tiga poin untuk menjaga asa tetap berlaga di Liga 2 musim depan.
Sementara itu, PSBS Biak juga membutuhkan tiga poin.
Tambahan tiga poin bisa menjauhkan PSBS Biak dari kejaran Persewar Waropen yang berada di posisi kedua.
Menarik untuk dinantikan laga tersebut.
Mampukah tuan rumah meraih kemenangan untuk jauhi zona degradasi dan tetap bertahan di Liga 2 musim depan.
• Sosok Ini Mencuat Disebut Layak Menjadi Pelatih Persipura Jayapura Liga 2 2023/2024
Jadwal Pekan ke 11 Liga 2 Grup 4
- Kamis 23 November 2023
Persewar Waropen vs Sulut United
Pukul 13.00 WIB
Persipal Babel United vs Persipura Jayapura
Pukul 14.00 WIB
| Klasemen Grup 1 Liga 2 Pegadaian Championship 2025/2026 Zona Barat Terbaru: Poin PSMS Medan Melejit |
|
|---|
| Hasil Liga 2 25 Oktober 2025: PSMS Medan Persipura Kompak Menang, PSS Sleman Senasib Persiraja Aceh |
|
|---|
| PSMS Medang Menang Lagi! Ayam Kinantan Tempel Garudayaksa FC di Puncak Klasemen Liga 2 Grup 1 |
|
|---|
| SKUAD Terbaru Persipura Jayapura Makin Matang Jelang Kick Off Liga 2 2025 |
|
|---|
| KAPAN Kick Off Liga 2 Musim 2025 Sumsel United Matangkan Persiapan Strategi |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Simak-Skor-Persiba-Balikpapan-vs-PSBS-Biak-dsf-sd.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.