MotoGP
Marco Bezzecchi Juara MotoGP India 2023, Fabio Quartararo Naik Podium Lagi di Sirkuit Buddh
Marco Bezzecchi melanggeng sendirian di barisan depan! Hasilnya, Marco Bezzecchi berhak atas juara MotoGP India 2023 . Fabio Quartararo juga Podium !
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Marco Bezzecchi berhasil merebut gelar juara MotoGP India 2023 !
Memacu motor Ducati GP-22 dari Tim Mooney VR46 Racing Team andalannya, Anak Didik Valentino Rossi itu sukses menjadi Pembalap tercepat di Race puncak penentu gelar juara dan perebutan Podium MotoGP India 2023 ini .
Performa Marco Bezzecchi sebenarnya sudah terlihat sejak sesi Practice , dan juga Kualifikasi pada Sabtu sehari lalu.
Marco Bezzecchi sukses merebut Pole Position MotoGP India 2023 .
Usai mengalahkan seniornya Francesco Bagnaia .
• BERUBAH Starting Grid MotoGP India 2023 Terbaru Hari Ini Live Trans7, Bukti Kudeta Ducati Atas Honda
Dan juga jagoan dari tim Prima Pramac Racing , Jorge Martin .
Performa trengginas lagi-lagi ditunjukkan Marco Bezzecchi di Race kelas utama MotoGP India 2023 Minggu 24 September 2023 ini!
Ia melanggeng sendirian di barisan depan!
• Hasil MotoGP India 2023 Hari Ini Cek Klasemen MotoGP Terbaru Lengkap Moto2 Moto3, Marquez Menggila
Tanpa gangguan berarti dari Pembalap di posisi ke dua .
Lantaran jarak Gap Waktu Marco Bezzecchi dan Jorge Martin yang ada di P2 mencapai lebih dari 8 Detik !
Jarak dan Gap Waktu yang amat jauh untuk Balap motor terpopuler dunia sekelas MotoGP .
Dengan Hasil ini, Marco Bezzecchi berhak atas gelar juara MotoGP India 2023 .
Sementara itu, Fabio Quaratararo berhasil naik Podium lagi !
Setelah terseok-seok bersama Yamaha di awal Musim MotoGP 2023 musim ini .
Fabio Quartararo mengklaim Podium ketiga .
Marco Bezzecchi
juara
MotoGP India 2023
Fabio Quartararo
Podium
Sirkuit Buddh
Mooney VR46
Ducati
Anak Didik
Valentino Rossi
Kualifikasi
Pole Position
Francesco Bagnaia
Jorge Martin
Detik
| KESULITAN Pecco Bagnaia jadi Rekan Marc Marquez di Ducati Kini Dibongkar Pengamat MotoGP 2025 | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| BERUBAH Susunan Pembalap Moto3 2026 Terbaru usai Honda Umumkan Debut Pembalap Indonesia Veda Ega | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| RESMI Veda Ega Susul Mario Aji Jadi Pembalap di MotoGP 2026 | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| LIVE Trans7 Jadwal MotoGP Portugal 2025 Hari Minggu Ini Tayang Mulai Jam Berapa Cek Disini | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Resmi Mundur Jadwal MotoGP Portugal 2025 Terbaru di Jam Tayang Trans7 Live Minggu Ini | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Marco-Bezzecchi-Juara-MotoGP-India-2023-Fabio-Quartararo-Naik-Podium-Lagi-di-Sirkuit-Buddh.jpg)
												      	
												      	
												      	
												      	
												      	
				
			
											
											
											
											
											
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.