Tinju Dunia
Habis Bensin! Hasil Tinju Dunia Kenshiro Teraji vs Hekkie Budler Berakhir di Ronde 9
Pukulannya berhasil membuat pelipis Kenshiro Teraji mulai mengucurkan darah.......
Namun keduanya masih menunjukan ketahanan pukulan.
Hingga pada akhirnya dironde ke-9, Hekkie Budler kehabisan Bensin.
Laga pun pada akhirnya dihentikan oleh wasit.
Hal ini karena Hekkie Budler tak lagi mampu membalas serangan dan hanya menunduk.
Wajah dari Hekkie Budler pun tampak babak belur.
Hasil Tinju Dunia ini membuat Kenshiro Teraji berhasil mempertahankan sabuk WBA dan WBC miliknya.
Berikut Rekap Hasil Tinju Dunia Senin 18 September 2023
- Kenshiro Teraji TKO-9 Hekkie Budler
- Tenshin Nasukawa UD-8 Luis Guzman (80-70, 80-70, 80-70)
- Junto Nakatani UD-12 Argi Cortes (118-107, 119-106, 119-106)
- Anthony Olascuaga TKO-7 Giemel Magramo (2:55).
Tale of The Tape Kenshiro Teraji vs Hekkie Budler
Kenshiro Teraji (22-1, 13 KO)
Alias: The Amazing Boy
Birth Name: 寺地拳四朗
Hometown: Uji, Kyoto, Japan
Birthplace: Joyo, Kyoto, Japan
Stance: Orthodox
Height: 165cm
Reach: 163cm
Pro Boxer: Record
Amateur Boxer: Record.
Hekkie Budler (35-5, 11 KO)
Alias: The Hexecutioner
Birth Name: Hector Budler
Hometown: Johannesburg, Gauteng, South Africa
Birthplace: Johannesburg, Gauteng, South Africa
Stance: Orthodox
Height: 160cm
Reach: 167cm
Pro Boxer: Record
Trainer: Colin Nathan (2007-current).
Cek Berita dan Artikel Mudah Diakses di Google News
| Jadwal Tinju Dunia 2025 Terbaru Live Oktober Jaron Ennis vs Uisma Lima |
|
|---|
| Hasil Tinju Dunia 2025 Terbaru Hari Ini Oscar Collazo vs Jayson Vayson Tak Tuntas 12 Ronde |
|
|---|
| Jadwal Tinju Dunia World Boxing 2025 Bulan Oktober Ada Duel Nathaniel Collins vs Cristobal Lorente |
|
|---|
| Jadwal Tinju Dunia 2025 Terbaru Live Minggu Ini Oscar Collazo vs Jayson Vayson |
|
|---|
| LIVE Hasil Akhir Naoya Inoue vs Murodjon Akhmadaliev Tinju Dunia Kelas Bantam Super! Siapa Rajanya? |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Kolase-Tinju-Dunia-Kenshiro-Teraji-vs-Hekkie-Budler.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.