MotoGP

Anak Didik Velentino Rossi di MotoGP Kuasai Barisan Depan Race MotoGP San Marino 2023, Marc Marquez?

Sedikitnya ada 2 Pembalap dalam Daftar Anak didik Valentino Rossi yang mengisi barisan terdepan di Race yang digelar di Sirkuit Misano Marco Simoncell

Penulis: Ishak | Editor: Ishak
FILIPPO MONTEFORTE / AFP
Dua Anak didik Valentino Rossi bersaing ketat di barisan depan Live Race Hasil MotoGP San Marino 2023 , Minggu 10 September 2023 . 

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Anak Didik Valentino Rossi di MotoGP berhasil menguasai barisan terdepan dalam Live Race MotoGP San Marino 2023 hari ini, Minggu 10 September 2023 .

Sedikitnya ada 2 Pembalap dalam Daftar Anak Didik Valentino Rossi di MotoGP yang mengisi barisan terdepan di Race yang digelar di Sirkuit Misano Marco Simoncelli Italia ini.

Keduanya yakni Francesco Bagnaia .

Dan juga Marco Bezzecchi

Keduanya bertarung ketat memperebutkan Posisi ke 2 dan 3 . 

Tv Online Trans7 Tak Bisa Diakses Nonton Live Streaming MotoGP San Marino 2023 ? Cek Link Berikut

Atau P2 dan P3 .

Dan mencoba menyusul Jorge Martin yang saat ini ada di P1 atau posisi terdepan di Hasil MotoGP San Marino 2023 sementara ini .

Live Streaming MotoGP San Marino 2023 , Marc Marquez Dikepung Dominasi Pembalap Ducati di Misano

Jika komposisi ini tak berubah sampai lap terakhir dari 27 lap yang dijadwalkan di Sirkuit Misano ini, maka ketiga Pembalap tersebut akan berbagi Podium dari Hasil Race MotoGP San Marono 2023 ini.

Sayangnya, satu Anak Didik Valentino Rossi di MotoGP lainnya yakni Luca Marini harus bersaing di barisan tengah.

Terpantau Luca Marini ada di posisi ke 8 .

Sementara itu, Marc Marquez menusuk tajam barisan depan MotoGP San Marino 2023 ini .

Start dari Starting Grid ke 9, Marc Marquez berhasil melompat ke Peringkat ke 6 !

LINK Live Streaming MotoGP San Marino 2023, Sedang Berlangsung Duel Ducati Vs KTM Dani Pedrosa

Mencoba mengambil alih Peringkat 5 atau top 5 dari Maverick Vinales sang andalan Aprilia.

Saat ini, Balapan seri ke -12 dalam kalender MotoGP 2023 tersebut masih menyisakan 4 lap tersisa.

Akankah Marc Marquez bisa menusuk ke top 3 dan merebut Podium pertamanya di MotoGP 2023 musim ini?

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved