Soal Bahasa Indonesia Terbaru Ujian Akhir Sekolah 2023 Kelas 8 SMP dan Kunci Jawaban OSN/Ulangan BI

Kita bisa menjadikan soal ini sebagai pembelajaran untuk meningkatkan kemampuan diri dalam menjawab soal.

Editor: Madrosid
GRAFIS TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ENRO
Soal Bahasa Indonesia Kelas 8 dengan kunci jawaban. Sebagai persiapan, untuk mengahadapi ujian sekolah dan ulangan. 

Jawaban : A

5. Jalan-jalan ke Kota Balikpapan
Jangan lupa membawa muntu
Jika ingin banyak pengetahuan
Banyak-banyak membaca ilmu
Berdasarkan pantun di atas, rima pantun adalah…
a. Aa bb   
b. Ab cd     
c. Ab cd           
d. Ab ab

Jawaban : D

6. Saya akan hadir …. kamu mengundangku.
Kata penghubung (konjungsi) yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah…
a. Sebelum
b. Sesudah
c. Seandainya
d. Dengan

Jawaban : C

7. Kalimat manakah yang menggunakan kata sapaan yang tepat?
a. Bukankah Ibumu akan membelikanmu mainan?
b. Ia pergi bersama saudaraku.
c. Dapatkah Anda membantuku membacakan tulisan ini?
d. Kapankah Kakakmu diwisuda?

Jawaban : C

8. Andira naik pitam saat tahu Resti membohonginya?
Makna ungkatan naik pitam adalah…
a. Darah tinggi
b. Makan darah
c. Tidak peduli
d. Marah

Jawaban : D

Bacalah paragraf berikut dengan saksama kemudian kemudian kerjakan soal nomor 9 dan 10!

Di usianya yang belum genap 18 tahun, tepatnya 17 tahun 11 bulan, Riana diwisuda sebagai dokter dari Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia. Ia menyelesaikan kuliah dalam waktu tiga tahun enam bulan dengan indeks prestasi kumulatif (IPK) sangat memuaskan, yaitu 3,67 dan. Ia meraihnya dengan waktu kuliah tercepat dibandingkan mahasiswa kedokteran di mana pun. Meskipun begitu, ia tetap gadis yang rendah hati, ramah, dan tidak sombong dengan prestasi yang diraihnya.

9. Keistimewaan tokoh tersebut adalah ….
a. Menjadi mahasiswa kedokteran di UGM
b. Remaja Banda Aceh kuliah di kedokteran
c. Remaja kelahiran Banda Aceh diwisuda
d. Lulus dokter sebelum usia 18 tahun

Jawaban : D

Baca juga: 45 Soal Bahasa Indonesia Kelas 5 SD Ulangan/Ujian Akhir Semester 2 Tahun 2023 Lengkap Kunci Jawaban

10. Sifat yang baik untuk diteladani pada tokoh tersebut adalah ….
a. tinggi hati dan ramah c. sombong dan rendah hati
b. rendah hati dan ramah d. tinggi hati dan sombong

Jawaban : B

Halaman 2 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved