Akun WhatsApp Anda Masih Aktif di Perangkat Lain, Begini Cara Logoutnya
Lewat fitur ini pengguna bisa beralih ke perangkat lain tanpa perlu logout.
Editor:
Alfonsius Pardosi
- Pilih “Perangkat tertaut”
- Nantinya akan hadir beberapa riwayat perangkat yang terhubung dengan akun WA Anda
- Klik salah satu perangkat
- Anda dapat melihat waktu aktif terakhir di perangkat dan lokasi akun Anda ditautkan
- Pilih “Logout” atau “Keluar”
- Nantinya akun WhatsApp di HP lain akan otomatis keluar
Demikian cara logout akun WhatsApp di HP lain.
Apabila Anda ingin menautkan kembali akun WA ke empat perangkat lain dapat menuju tautan berikut ini. Semoga membantu. (*)
Baca Juga
| Soal Jawaban 47 Pilihan Ganda Agama Konghucu Kelas 5 Kurikulum Merdeka 2025 Semester 1 |
|
|---|
| Tahapan Buka Blokir WA Akibat Terdeteksi Spam, Buat WhatsApp Tidak Berfungsi |
|
|---|
| Contoh 20 Caption Hari Halloween 2025 yang Menyeramkan Tapi Lucu, Cocok Dibagikan di IG dan WhatsApp |
|
|---|
| Google Scholar Fitur Google Bagi Para Akademini Dalam Mencari Karya-Karya Ilmiah Terpercaya |
|
|---|
| Tahapan Upgrade Aplikasi DANA ke Premium, Dapatkan Layanan Lebih Maksimal |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Ilustrasi-Cara-menggunakan-WhatsApp-auto-replay.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.