Fotografi
Multi-function Shoe pada EOS R5 C sama dengan yang ada pada EOS R3
Multi-function shoe juga dapat menggunakan adaptor mikrofon XLR pihak ketiga, yang memungkinkan pemasangan mikrofon XLR dan peralatan audio tanpa kabe
Editor:
Tri Pandito Wibowo
Dalam mode Photo, EOS R5 C menggunakan firmware sistem EOS R, dan umumnya menawarkan fungsionalitas dan performa yang sama seperti EOS R5. Semua ini termasuk:
- Gambar diam resolusi tinggi hingga 45-megapiksel
- Pemotretan beruntun kecepatan tinggi hingga 20 fps
- Sistem Dual Pixel CMOS AF II dengan cakupan AF hingga 100 persen
- Pendeteksian subjek manusia (mata, wajah, kepala, tubuh) melalui EOS iTR AF X
- Animal Detection AF (mata, kepala, seluruh tubuh kucing, anjing dan burung/unggas) melalui teknologi deep learning
- Vehicle Detection AF melalui teknologi deep learning (setara Firmware Versi 1.5.0 pada EOS R5)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/EOS_R5_C_2jpg.jpg)