Doa Katolik
Lagu Rohani Katolik Populer dengan Lirik! Kasih-Mu tanpa Batas
Lirik lagu rohani Katolik berjudul Kasih-Mu tanpa Batas dapat menjadi pilihan musik yang wajib didengar.
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Pilihan lagu rohani Katolik populer dengan lirik berjudul Kasih-Mu tanpa Batas dapat menjadi pilihan musik yang wajib didengar.
Musik lagu rohani Katolik ini dipersembahkan anak-anak dari Janssen Grup.
Mereka adalah Iren Kana dan Nando Sidabutar.
Lagu yang menyentuh hati ini diciptakan suster ALMA Yohana.
Musik lagu Kasih-Mu tanpa Batas diupload pada akun YouTube Janssen Grup sejak 29 September 2021.
• Lagu Rohani Katolik Cinta Minta yang Tersulit, Pujian kepada Yesus dari Suster Alma
Sambutan positif pun diberikan para netizen pada lagu ini.
Satu diantaranya datang dari akun YouTube @menisroom3943.
"suaranya merdu banget sayang......jd merinding dengarnya.GBU.... I LOVE YOU
ijin nge share ya," tulisnya.
Akun lainnya @Stevin_Tuto juga memberikan pujiannya.
“Mantap...gas trus Janssen grup. Salam sehat untuk semua," tulisnya.
Lantas bagaimana lirik dan lagunya?
Berikut lirik lagu rohani Katolik lagu Kasih-Mu tanpa Batas.
#
Tuhan kau hadir di sini
Dalam rupa roti anggur ini
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Lagu-Rohani-Katolik-Populer-dengan-Lirik-Kasih-Mu-tanpa-Batas.jpg)