Soal IPA Kelas 4 Ulangan UTS/UAS Semester 2 2023 Lengkap Kunci Jawaban Pilihan Ganda
Ada 20 pertanyaan yang dirangkum berdasarkan kisi-kisi materi pelajaran yang yang ada sehingga Anda bisa memperlajarinya.
Jawab : d
13. Contoh tanaman berdaun satu adalah …
a. mangga
b. kacang hijau
c. jagung
d. jambu biji
Jawab : c
14. Contoh dari tumbuhan yang memiliki keping satu yaitu …
a. Kacang hijau
b. Mangga
c. Padi
d. Jambu
Jawab : c
15. Kelompok hewan pemakan segalanya disebut sebagai ….
a. herbivora
b. karnivor
c. omnivora
d. insektivora
Jawab : c
16. Berikut ini yang termasuk sebagai contoh dari hewan insektivora (pemakan serangga) yaitu, kecuali ….
a. kadal
b. tokek
c. katak
d. beruang
Jawab : d
17. Tahapan dari perubahan bentuk tubuh hewan semasa hidupnya adalah .…
a. Pertumbuhan
b. Berkembang biak
c. siklus hidup
d. Metamorfosis
Jawab : d
18. Berikut ini yang termasuk contoh dari hewan yang mempunyai metamorfosis sempurna yaitu ….
a. Kecoa dan jangkrik
b. Katak dan belalang
c. Nyamuk dan kupu-kupu
d. Nyamuk dan belalang
Jawab : c
19. Siklus hidup dari seekor kupu-kupu terdiri dari tahapan …
a. Kupu-kupu – ulat – telur – kepompong
b. Ulat – kepompong – telur – kupu-kupu
c. Telur – ulat – kepompong – kupu-kupu
d. Kepompong – telur – ulat – kupu – kupu
Jawab : c
| 50 SOAL Essay Bahasa Indonesia Kelas 2 Ulangan Semester Terbaru Lengkap Kunci Jawaban B Indo Kls II |
|
|---|
| 50 SOAL Essay Matematika Kelas 2 SD Ulangan Semester Terbaru Lengkap Kunci Jawaban Matematika Kls II |
|
|---|
| 50 SOAL Essay SKI Kelas 3 MI SD Ulangan Semester Terbaru Lengkap Kunci Jawaban Sejarah Islam Kls III |
|
|---|
| 50 SOAL Essay Aqidah Akhlak Kelas 3 MI Ulangan Semester Terbaru Lengkap Kunci Jawaban Aqidah Kls III |
|
|---|
| 50 SOAL Essay Fiqih Kelas 3 MI SD Ulangan Semester Terbaru Lengkap Kunci Jawaban Fiqih Kls III |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Soal-dan-jawaban-IPAS-Kelas-4-SD-Kurikulum-Merdeka.jpg)