Ramadhan Kareem

Doa Lengkap Menyambut Bulan Ramadhan dan Bacaan Ketika Melihat Hilal Hari Pertama Puasa 2023

Inilah Doa lengkap untuk menyambut Ramadhan sesuai Sunnah Rasulullah SAW dan para Sahabat Nabi Muhammad SAW . Selengkapnya simak di artikel ini .

Penulis: Ishak | Editor: Ishak
MARIANA SUAREZ / AFP
Inilah pilihan bacaan Doa lengkap sepanjang Syaban hingga tibanya Ramadhan dan Doa hari pertama di Bulan Puasa 2023 tahun ini jika melihat Hilal . Selengkapnya di artikel ini , Sabtu 2 

"Wattaufiiqi limaatuhibbu watardho,"

"Rabbuna warabbukaLlah,"

Artinya:

"Allah Maha Besar,"

"Ya Allah jadikanlah Bulan itu bagi kami dengan membawa keamanan dan keimanan,"

"Keselamatan dan islam,"

"Dan membawa taufiq yang membimbing kami menuju apa yang Engkau cintai dan Engkau ridhoi,"

"Tuhan kami dan Tuhan kamu (wahai bulan), adalah Allah.” (HR. Ahmad dan Ad-Darimi)

Adapun Doa ini,  paling utama adalah dibaca ketika kita melihat hilal atau Bulan masuknya Hari pertama Puasa 2023 nanti.

Sementara jika tak melihat hilal , tidak mengapa atau tidak terlalu dianjurkan membaca Doa ini .

Nah, itulah amalan Doa lengkap di Bulan Syaban menyambut datangnya Bulan Ramadhan atau Bulan Puasa 2023 ini .

Sehingga kita bisa mendapatkan banyak pahala dan kebaikan dari Allah SWT di Bulan istimewa ini . (*)

Cek Berita dan Artikel Mudah Diakses di Google News

Halaman 4 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved