Tinju Dunia

7 Petarung Belum Pernah Kalah di Kelas Tinju Dunia Canelo, Tiga Diantaranya Pemegang Sabuk Juara

Lalu siapa saja 7 nama petarung yang belum pernah kalah dikelas Canelo Alvarez tersebut?

FOTO OLEH ED MULHOLLAND/MATCHROOM.
TINJU DUNIA - Bersama putrinya, Saul Canelo Alvarez berbicara pada konferensi pers terakhir menjelang duel menghadapi Bivol, di T-Mobile Arena di Las Vegas, Amerika Serikat, Minggu 8 Mei 2022 pagi WIB. Cek daftar Petinju yang belum pernah kalah dkelas Canelo 

Namun demikian, Lerrone Richards jadi satu diantara petarung yang memiliki prospek bagus.

Baca juga: Deretan 5 Petarung Divisi Berat Ringan Tinju Dunia yang Belum Terkalahkan, Salah Satunya Raja KO!

Kolase Tinju Dunia David Benavidez (kiri) dan David Morrell. Keduanya belum pernah kalah
Kolase Tinju Dunia David Benavidez (kiri) dan David Morrell. Keduanya belum pernah kalah (KOLASE TRIBUNPONTIANAK.CO.ID)

3. David Morrell

David Morrell jadi satu diantara petarung yang belum merasakan kekalahan.

Pria yang bernama lengkap Osvary David Morrell Gutierrez Jr ini mencatatkan 8 kemenangan dan 7 diantaranya diraih dengan KO.

Petinju Kuba ini dikenal dengan pukulan KO yang brutal.

David Morrel kini memegang sabuk WBA kelas menengah super.

4. Edgar Berlanga

Petinju asal Amerika Serikat, Edgar Berlanga termasuk dalam petarung yang belum pernah merasakan kekalahan.

Edgar Berlanga mencatatkan 20 kemenangan yang 16 diantaranya diraih dengan KO.

The Chosen One julukannya mempunyai rasio KO 80 persen.

Baca juga: Daftar Juara Tinju Dunia Lengkap 17 Divisi Terbaru Posisi Canelo Alvarez Rawan, Naoya Inoue Perkasa

 Edgar Berlanga, petinju kelas menengah super asal Puerto Rico yang belum terkalahkan
Edgar Berlanga, petinju kelas menengah super asal Puerto Rico yang belum terkalahkan (FOTO OLEH MIKEY WILLIAMS/TOP RANK)

5. Pavel Silyagin

Petinju asal Rusia Pavel Silyagin juga menjadi yang belum pernah merasakan kekalahan.

Pavel Silyagin mempunyai rekor 12 kemenangan dan 5 diantaranya didapat dengan KO.

Petarung berusia 29 tahun ini terakhir kali bertarung dengan mengalahkan Abraham Gabriel Buonarrigo dalam duel 10 ronde.

6. Osleys Iglesias

Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved