Khazanah Islam
Doa Pengantar Tidur Lengkap Bacaan Wirid dan Dzikir , Jika Diamalkan Bisa Jadi Pelindung Rehat Malam
Ada beberapa urutan bacaan Doa Pengantar tidur . Yang dianjurkan dibaca ketika Sobat Tribun Pontianak sekalian hendak beranjak rehat malam . Cek disin
1. Membaca Istiadzah (A'idzubillah himinashaitanirrajim) dan Basmalah (Bismillahrirrahmaaan nirrahim)
2. Lalu setelahnya membaca Doa tidur dan artinya
• Doa Mandi Wajib Pria dan Tata Caranya sesuai Sunnah Rasulullah Nabi Muhammad SAW
Adapun lafaznya:
بِاسْمِكَ اللَّهُمَّ أَمُوتُ وَأَحْيَا
Latin:
"BISMIKA ALLAHUMMA AMUUTU WA AHYAA,"
Artinya:
“Dengan Nama-Mu ya Allah, aku mati dan aku hidup.”
Atau bisa dengan lafaz berikut:
بِاسْمِكَ رَبِّيْ وَضَعْتُ جَنْبِيْ، وَبِكَ أَرْفَعُهُ، فَإِنْ أَمْسَكْتَ نَفْسِيْ فَارْحَمْهَا، وَإِنْ أَرْسَلْتَهَا فَاحْفَظْهَا بِمَا تَحْفَظُ بِهِ عِبَادَكَ الصَّالِحِيْنَ
atin:
"Bismika robbi wadho’tu jambii,"
"Wa bika arfa’uh,"
"Fa-in amsakta nafsii farhamhaa, wa in arsaltahaa fahfazh-haa bimaa tahfazh bihi ‘ibaadakash shoolihiin,"
• Doa Tobat dari Zina hingga Dosa Syirik , Yuk Tunaikan Dulu Sholat Taubat 2 Rakaat
Artinya:
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Doa-Pengantar-Tidur-Lengkap-Bacaan-Wirid-dan-Dzikir-Jika-Diamalkan-Bisa-Jadi-Pelindung-Rehat-Malam.jpg)