Khazanah Islam
Proposal dan Ide Kegiatan Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1444 H
Beberapa di antara kegiatan yang umum digelar oleh organisasi remaja masjid atau ormas seperti lomba azan, praktik sholat, cerdas cermat sejarah nabi
II. Nama Kegiatan
Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1444 H/2022
III. Tema Kegiatan
Tema Kegiatan Peringatan Maulid Nabi Tahun 2022 'Menjadikan Nabi Muhammad Sebagai Teladan yang membentuk Karakter Al Amin'
IV Maksud dan Tujuan
Diselenggarakannya kegiatan peringatan maulid nabi Muhammad SAW ini adalah sebagai berikut :
1. Memperingati hari lahirnya Nabi Muhammad SAW.
2. Untuk mengenang kembali perjuangan Nabi Muhammad SAW untuk dijadikan sebagai suri teladan dalam 3. kehidupan sehari-hari.
4. Sebagai wahana menumbuhkan rasa cinta kita kepada Baginda Nabi Muhammad SAW.
5. Sebagai sarana memperkukuh silaturahmi antara warga
V. PENYELENGGARA
Penyelenggara kegiatan ini merupakan remaja masjid Al Istiqomah, Kota Pontianak
VI. PELAKSANA
Panitia pelaksana peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW Tahun 1444 H ini adalah para remaja masjid
VII. WAKTU DAN TEMPAT
Acara peringatan maulid Nabi Besar Muhammad SAW Tahun 1440 H / Tahun 2018 M ini insya Allah akan diselenggarakan pada :
Hari : Sabtu
Waktu : Pukul 19.30 WIB s/d Selesai
Tempat : Masjid Istiqomah Pontianak
VIII. SASARAN KEGIATAN
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Contoh-proposal-dan-ide-kegiatan.jpg)