MotoGP
Maverick Vinales Resmi Bejuang dengan Aprilia di MotoGP 2023 Lengkap Daftar Susunan Pembalap MotoGP
Beberapa yang berubah adalah Ducati Lenovo Team yang mempromosikan Enea Bastianini untuk duet dengan Francesco Bagnaia setelah Jack Miller ke KTM.
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Tim-tim yang berlaga di MotoGP telah resmi mengumumkan skuad mereka untuk balapan 2023 mendatang.
Ada beberapa komposisi berubah dan memang lebih banyak yang bertahan.
Beberapa yang berubah adalah Ducati Lenovo Team yang mempromosikan Enea Bastianini untuk duet dengan Francesco Bagnaia setelah Jack Miller ke KTM.
Alex Rins bergabung ke LCR Honda dan duet dengan Takaaki Nakagami.
• Maverick Vinales Mengkaui Kecepatan Pecco Bagnaia dan Enea Bastianini Jelang MotoGP Aragon
Pembalap fenomenal Marc marquez akan tandem dengan Joan Mir musim depan.
Sementara beberapa pembalap yang bertahan seperti dua pembalap Aprilia Maverick Vinales dan Aleix Espargaro.
Kedua pembalap tersebut memilih untuk bertahan dan berjuang bersama Aprilia Racing.
Musim 2022, Aprilia Maverick Vinales dan Aleix Espargaro tampil sangat baik bersama Aprilia.
Bahkan disebut-sebut kedua pembalap ini mampu meningkatkan kepercayaan diri Aprilia untuk bersaing dengan tim-tim besar lainnya seperti Honda, Yamaha dan Ducati.
Saat ini tinggal satu slot pembalap di MotoGP yaitu dari tim GASGAS Factory Team (GASGAS).
Satu kursi di GASGAS Factory Team (GASGAS) telah diisi Pol Espargaro.
• Juara MotoGP Aragon Hari Minggu Ini, Maverick Vinales Catat Rekor MotoGP yang Gagal Diraih Rossi
Daftar Lengkap Pembalap 2023 dan Tim:
Aprilia Racing (Aprilia)
#12 Maverick Vinales (kontrak sampai akhir 2024)
Kapan Peluncuran Tim Aprilia Racing? Jadwal Kalender MotoGP 2023 Peluncuran Pabrikan! |
![]() |
---|
Kalender MotoGP Terbaru! Kapan Jadwal Balapan di Sirkuit Chang International Thailand? |
![]() |
---|
Kalender 2023 MotoGP! Kapan Jadwal Tayang Film Dokumenter Marc Marquez All In? |
![]() |
---|
Motor Marc Marquez Pakai Knalpot Akrapovic, Seberapa Penting Sistem Knalpot Pada Motor MotoGP? |
![]() |
---|
10 Kebiasaan Unik Marc Marquez Juara Dunia MotoGP 6 Kali yang Jarang Orang Ketahui |
![]() |
---|