Liga Champions

Celtic Wajib Waspadai Real Madrid Menjelang Pertandingan Perdana di Liga Champions 2022-2023

Pertandingan Celtic vs Real Madrid tersebut di gelar di Celtic Park, pada Rabu 7 September 2022, pukul 02.00 WIB.

Penulis: Jimmi Abraham | Editor: Jimmi Abraham
KOMPAS
Aksi pemain Real Madrid 

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Celtic sepertinya wajib mewaspadai Real Madrid menjelang pertandingan penyisihan grup di Liga Champions 2022-2023.

Pertandingan Celtic vs Real Madrid tersebut di gelar di Celtic Park, pada Rabu 7 September 2022, pukul 02.00 WIB.

Real Madrid akan memberikan ancaman serius kepada Celtic dalam pertandingan penyisishan grup Liga Champions 2022-2023.

Pasalnya sebelum memulai pertandingannya di liga Champions 2022-2023, sang juara bertahan Real Madrid sedang dalam performa terbaiknya.

Di Liga Spanyol, Real Madrid sukses menjadi puncak klasemen sementara.

Real Madrid tampil dengan tidak terkalahkan dari empat pertandingan.

Klasemen Liga Spanyol 2022-2023: Real Madrid Teratas Dibayangi Barcelona, Atletico Madrid Melempem

Total memperoleh 12 poin dan memperkokoh jarak dengan rivalnya di Liga Spayol yaitu Barcelona di urutan kedua dengan 10 poin.

Pada pertandingan pekan ke empat Real Madrid Sabtu 3 September 2022 El Madrid sukses mendulang tiga poin.

Real Madrid sukses memetik kemenangan tipis atas 2-1 atas Real Betis di Estadio Santiago Bernabeu,

Dua gol Real Madrid dicetak oleh Vinicius Junior di menit ke-9 dan Rodrygo menit ke-65.

Adapun Betis membalas satu kali lewat Sergio Canales menit ke-17.

Celtic dan Real Madrid akan saling beradu di Grup F Liga Champions 2022-2023.

Diketahui Grup F dihuni oleh Celtic, Real Madrid, RB Leipzig, dan Shakhtar Donetsk.

Deretan Tim Unggulan di Liga Champions 2022/2023: Grup A dan C Sama Kuat! Real Madrid Paling Mudah

Berikut ini jadwal lengkap pertandingan Real Madrid selama penyisihan Grup F Liga Champions 2022-2023 :

- 07 Septermber 2022 Pukul 02:00 WIB

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved