Liga 1

Klasemen BRI Liga 1 2022 2023 | Persija - Persebaya Bernasib Serupa , Madura United Kokoh!

Berikut daftar lengkap Klasemen BRI Liga 1 2022 2023 kami rangkum dari laman official web Liga Indonesia Baru Rabu 26 Juli 2022 :

Penulis: Ishak | Editor: Ishak
OFFICIAL WEB LIGA INDONESIA BARU
Pemain Persikabo 1973 dan Persebaya Surabaya berduel di udara dalam pertandingan lanjutan Liga 1 BRI 2022/2023 belum lama ini. Cek komposisi peringkat Liga 1 terbaru jelang dimulainya kick off pekan ke 2. Selengkapnya di artikel ini Rabu 27 juli 2022 . 

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Berikut update Klasemen BRI Liga 1 2022 2023 terbaru.

Terutama setelah tuntasnya pertandingan pekan pertama .

Sejumlah kejutan terjadi di laga perdana gelaran Liga 1 2022 - 2023 tersebut .

Beberapa tim besar macam Persija Jakarta hingga Arema FC tumbang di partai pertama Liga 1 2022 - 2023 .

PSIS Vs RANS Liga 1 Berakhir Imbang, Tim Raffi Ahmad Jumpa Lawan Berat di Sepanjang Agustus 2022 !

Bersama Persija Jakarta , Arema FC dan Persebaya Surabaya bernasib Serupa .

Sama-sama kalah dari lawannya dan gagal mendulang Poin Liga 1 dari pertandingan pertamanya di musim ini.

Sementara itu, Madura United kokoh di puncak Klasemen BRI Liga 1 2022 2023 .

Skuad Persija 2022 Liga 1 , 7 Pemain Macan Kemayoran Ganti Nomor | Ada Terinspirasi Paulo Dybala

Dengan gelontoran 8 gol dari satu pertandingan saja, tak ada yang menandingi posisi Madura United sejauh ini .

Berikut daftar lengkap Klasemen BRI Liga 1 2022 2023 kami rangkum dari laman official web Liga Indonesia Baru Rabu 27 Juli 2022 :

(Posisi di Klasemen, Tim, Margin Gol/Kebobolan, Poin saat Ini)

1. Madura United , 8:0, 3

2. Borneo FC, 3:0, 3

3. Persita Tangerang, 2:0, 3

4. Dewa United , 3:2, 3

5. PSM Makassar, 2:1, 3

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved