Tinju Dunia
Saul Canelo Alvarez Dukung Petinju Tak Terkalahkan Asal Meksiko Taklukkan Dmitry Bivol
Walaupun memang Canelo sendiri tidak menutup peluang untuk kembali berhadapan dengan Dmity Bivol.
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Saul Canelo Alvarez mendukung rekan senegaranya, Gilberto Ramirez yang belum terkalahkan untuk menaklukan Dmitry Bivol.
Menurut Canelo, Zurdo adalah petinju hebat yang bisa menumbang petinju asal Rusia tersebut.
"Tentu saja dia bisa mengalahkannya, Zurdo Ramirez adalah petarung besar, dia adalah petarung kidal, sulit, tentu saja dia bisa mengalahkannya," kata Canelo.
Walaupun memang Canelo sendiri tidak menutup peluang untuk kembali berhadapan dengan Dmity Bivol.
Akan tetapi Canelo mengatakan ia ingin fokus terlebih dahulu menghadapi Gennady Golovkin.
"Saya harus menjalani pertandingan ulang dengan Bivol, tetapi saat ini kami sedang memikirkan Golovkin," kata Canelo.
• Kabar Tinju Dunia: Dmitry Bivol Enggan Hadapi Gilberto Zurdo Ramirez Raja KO Asal Meksiko, Kenapa?

Sebelumnya, Gilberto Ramirez meminta agar rekan senegaranya Saul Canelo Alvarez tak lagi melakukan pertandingan ulang menghadapi Dmitry Bivol.
Menurut Zurdo sapaan akrabnya Canelo akan kesulitan karena harus menambah berat badan yang signifikan.
“Saya tidak berpikir Canelo akan bertarung dengan 175 (pon) lagi,” kata Ramirez kepada podcast Un Round Mas.
"Itu bukan beratnya, dia lebih kecil dan untuk apa, kau tahu?
"Ada banyak petarung di 168 dan saya pikir itu beratnya ."
Ramirez memiliki Bivol yang kuat dalam pandangannya dan ingin menghadapi juara Rusia.
"Saya percaya pada diri saya sendiri, saya percaya pada potensi saya, saya tahu saya yang terbaik di divisi ini," kata Ramirez.
“Kami sedang dalam pembicaraan (untuk melawan Bivol).
Saul Canelo Alvarez
Canelo
Saul Alvarez
Zurdo
Zurdo Ramirez
Gilberto Ramirez
Dmitry Bivol
Bivol
Gennady Golovkin
Golovkin
KLAUSUL Rahasia Tinju Dunia Gervonta Davis vs Ryan Garcia Bocor! |
![]() |
---|
Murid Tinju Dunia Oleksandr Usyk Perlu Waktu 4 Tahun Hilangkan Trauma KO Brutal Artur Beterbiev |
![]() |
---|
Shuichiro Yoshino Lawan Tinju Dunia Shakur Stevenson Dikenal Sebagai Pemukul Brutal Spesialis TKO! |
![]() |
---|
Gennady Golovkin Kampiun Tinju Dunia Kelas Menengah Putuskan Lepas Salah Satu Juara Miliknya |
![]() |
---|
Tinju Dunia Wanita Apakah Ada Juara Tak Terbantahkan atau Undisputed? Cek Siapa Saja Mereka |
![]() |
---|