Liga Inggris
Preview Liga Inggris Man City vs Man United, Cek Prediksi dan Susunan Pemain
Link siaran langsung live bisa diakses melalui tautan pada artikel ini. Laga Man City vs Man United berlangsung di Stadion Etihad.
Penulis: Ridhoino Kristo Sebastianus Melano | Editor: Ridhoino Kristo Sebastianus Melano
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Man City akan menghadapi Man United dalam laga lanjutan Liga Inggris, Minggu, 6 Maret 2022, pukul 23.30 WIB.
Link siaran langsung live bisa diakses melalui tautan pada artikel ini.
Laga Man City vs Man United berlangsung di Stadion Etihad.
Laga ini dapat disaksikan secara live SCTV dan Mola TV.
• Jadwal Man City vs MU Tayang di SCTV dan Mola TV Jam 23.30 WIB, Pekan 28 Liga Inggris Premier League
Prediksi Susunan Pemain
Manchester City (4-3-3): Ederson Moraes; Kyle Walker, Ruben Dias, Aymeric Laporte, Joao Cancelo; Kevin De Bruyne, Rodri, Bernardo Silva; Riyad Mahrez, Phil Foden, Raheem Sterling.
Pelatih: Pep Guardiola.
Manchester United (4-2-2-2): Henderson; Telles, Jones, Lindelof, Dalot; McTominay, Fred; Lingard, Bruno Fernandes; Ronaldo, Rashford.
Pelatih: Ralf Rangnick.
Prediksi Skor
Man City 2-0 Man United
Rekor Pertemuan Terakhir
06/11/2021: Manchester United 0-2 Manchester City
07/03/2021: Manchester City 0-2 Manchester United
07/01/2021: Manchester United 0-2 Manchester City
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/preview-liga-inggris-man-city-vs-man-united-cek-prediksi-dan-susunan-pemain.jpg)